AWAS TYPO BERTEBARAN
☘︎ HAPPY READING ☘︎
Lebih baik berdamai dengan masa lalu dari pada harus memusuhinya. Karena sejatinya masa lalu lah yang membuat kita belajar baik buruknya perjalanan tentang pahit manisnya kehidupan.
~ Arsyavina ~
Setelah pemeriksaan lebih lanjut akhirnya darah Mario cocok dengan Erika. Setelah tranfusi darah berhasil, akhirnya Mario bisa keluar dari ruang pemeriksaan.
Sedangkan tim medis masih memeriksa Erika, "thanks bro lo udah mau donorin darah buat adek gue" kata Elang tulus kepada Mario
"Your welcome, selagi gue bisa bantuin lo gue akan bantuin apalagi itu balas yang butuh. Gue akan lakuin apapun buat Lea" Kata Mario
"Ngomong ngomong nih ya lo kenal Erika di mana?" Tanya Gisel
"Lea temen gue di Perancis, waktu itu dia pindah mendadak jadinya gue udah lama lost contac sama Lea" jawab Mario
"Lo beneran sepupunya Ricky?" tanya Gisel
"Iya gue sepupu sama Ricky, jadi mami gue adiknya papinya Ricky" jawab Mario
"Tapi kenapa lo lebih ganteng dari pada sepupu lo" Tanya Gisel blak-blakan
"Gue emang ganteng dari dulu jadi emang nggak bisa di ragukan lagi" balas Mario pede
"Halah muka kayak buntelan ikan teri aja bangga" sahut Ricky sewot
"Mario boleh kali gue pdkt an sama lo" kata Gisel sambil menata rambutnya
"Sok cantik banget lo Sel, lo jelek banget sumpah. Nggak usah caper deh, pakai acara tebar pesona lagi nggak ada yang tertarik kali sama lo" kata Ricky sambil menggerutu
"Kenapa lo sewot banget sih serah gue lah. Gue cantik, siapa sih lagian yang nggak mau sama gue. Lagian pasti Mario tertarik sama gue iya kan Mar" kata Gisel dengan pedenya sambil menggedipkan sebelah matanya
"Iya gue tertarik sama lo banget malahan" balas Mario saat sadari bahwa sepupunya sedang menyukai gadis yang bernama Gisel ini
"Serah lo deh, pantes lo berdua" kata Ricky sambil cemberut dan ikut duduk bersama Arkan, Wira dan Elang.
"Cemburu bilang bos" kata Arkan
"Nggak cemburu gue, biasa aja" saut Ricky
"Sel nanti malam ada acara nggak?" Tanya Mario sambil memanas manasi Ricky
"Nggak, kenapa nih?" Tanya Gisel
"Jalan yuk nanti malam, bisa kan?" Tanya Mario
"Bisa banget" jawab Gisel
"Sekalian pdktan juga nggak papa Mar, jalan aja mah kurang afdol, iya kan Lang" kata Wira ikut memanas manasi Ricky
"Bener banget sekalian juga tembak deh si Gisel biar nggaj jomblo mulu" kata Elang ikut memanas manasi Ricky
"Nggaj boleh, enak aja" balas Ricky tidak terima
"Kenapa emangnya lagian gue jomblo Marionya juga jomblo jadi bisa dong gue pacaran sama Mario" sahut Gisel
"Di bilangin nggak boleh ya nggak boleh Gisel bebel banget sih lo jadi cewek" kata Ricky geram
"Kenapa coba nggak boleh?" pancing Gisel
"Ya karena gue cemburu Gisel, gue suka sama lo gitu aja nggak tahu" ceplos Ricky tapi setelah sadar akan ucapannya Ricky menutup mulut terkutuknya
"Kampret banget nih mulut asal nyeplak aja." Batin Ricky sambil menepuk nepuk mulutnya beberapa kali
KAMU SEDANG MEMBACA
𝐂𝐨𝐨𝐥 𝐆𝐢𝐫𝐥 [𝐄𝐧𝐝]
Teen Fiction𝐂𝐞𝐫𝐢𝐭𝐚 𝐏𝐞𝐫𝐭𝐚𝐦𝐚🥀 --- "Jalanin aja dulu" Kata Arkan Start : 14 April 2020 End : 30 September 2021 🎖️2 : badboy (22 Juni 2021) dari 60,3k 🎖️5 : smk (25 Sep 2021) dari 5,78k 🎖️3 : icegirl (29 Nov 2022) dari 1,73k 🎖️4 : muda (23 Ju...