_Kepada malam yang pekat, meski tak sepekat hitam kopimu. Kepada udara yang dingin, sedingin hatiku. Dan kepada percaya yang terlanjur patah, padamu aku telah kehilangan kata-kata._
9/4/21
KAMU SEDANG MEMBACA
Menulis
PoetryAku hanya ingin menulis. Pertama yang ingin kutulis adalah tentang perjalanan hidupku di masa lalu, akan kuceritakan segala kisah pahit, manis, asin, asam. Akan kuceritakan bagaimana perjalanan hidupku yang penuh kerikil dan liku, hingga aku bisa be...
sajak patah
_Kepada malam yang pekat, meski tak sepekat hitam kopimu. Kepada udara yang dingin, sedingin hatiku. Dan kepada percaya yang terlanjur patah, padamu aku telah kehilangan kata-kata._
9/4/21