Prolog

23 0 0
                                    

***

"Izinkan saya untuk menemui kedua orangtuamu dengan niat ingin melamar anak gadisnya sebagai pelengkap dalam hidup saya serta menjadi makmum dalam salat saya,dan saya berjanji akan menganti kerapuhan dihatimu dengan kebahagiaan"

~Muhammad Azka Alfarizki~

"Maaf saya tidak bisa,saya dan kamu berbeda derajat bahkan jika kamu ingin menemui kedua orangtua saya,Saya yakin kamu pasti tidak percaya dengan apa yang terjadi pada keluarga saya.Carilah wanita yang lebih pantas bersanding denganmu,tapi bukan saya orangnya.Saya harus pergi Assalamu'alaikum"

~Cahaya Annisa Putri Salsabila~

Beberapa tahun lamanya mereka tak pernah berjumpa lagi mereka berdua bahkan tak saling kenal,pria tersebut hanyalah seseorang yang tanpa sengaja melihat seorang gadis menangis ditaman.Ketika ia hendak menghampiri,gadis tersebut telah pergi dan ia pun segera pulang kerumahnya.

Pertemuan singkat yang terjadi diKota Mulia(Tarim) membuahkan hasil atas izin Sang Rabb mereka dipersatukan dalam ikatan yang HALAL.

Banyak lika-liku yang terjadi didalam bahtera rumah tangga mereka namun itu sama sekali tak membuat mereka putus asa.Annisa ia wanita yang dinikahi azka atas dasar cintanya karena Allah,akan tetapi annisa masih belum mencintai Azka karena satu hal yang ia takuti sama persis dikejadian masa lalu nya adalah jika ia telah sayang dan cinta pada Azka,tiba-tiba ia ditinggalkan begitu saja atau hilang tanpa kabar itu yang membuat annisa takut membuka hati.

Ia takut jika Azka sama seperti ayahnya yang suka menyakiti hati perempuan,namun Azka selalu meyakinkan agar annisa percaya padanya bahwa ia adalah pria yang sangat memuliakan wanita.
Azka pernah bilang jika saya  menyakiti hati mu maka sama saja saya menyakiti hati Umi saya.
Dan dari situlah awal mula Annisa mencintai Azka bahkan sampai sekarang,jika Azka pergi lama tanpa ada kabar maka ia akan menangis dan menunggu Azka sampai pulang lalu memeluknya.
Dan Azka hanya terkekeh ia mengetahui sisi lain dari sifat Annisa yaitu Manja.

Segini aja dulu yaa readers prolognya hehehe nanti author tulis di part selanjutnya.

Kalau readers mau kasih vote and komen Alhamdulillah tapi kalau tidak mau tidak apa" saya tidak memaksa.

   Salam Author

      Anisa c.c💕

Next Part 👉👉

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: May 11, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

ANNISATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang