prolog

2 0 0
                                    

"Saat aku kecil, aku selalu berpikir kalau pernikahan itu indah dan sakral. Aku ingin ada orang yang bisa menjadi sandaranku disaat aku jatuh. Tapi aku selalu melihat ayah dan bunda adu mulut setiap hari dan meyakinkan diriku bahwa pernikahan itu tak seburuk itu. Setiap melihat Cinderella dan Pangerannya, aku selalu berharap di masa depan aku akan bahagia seperti Cinderella. Lalu aku kenal dengan Diaksa Wijaya. Setelah itu, aku jatuh cinta padanya. Jatuh cinta sendirian. Dan... membenci pernikahan. Karena dipernikahan ini, aku mengikat Aksa sehingga ia tersiksa dan mimpi yang ia susun menjadi hancur"

"Saat menikah, kita mempersatukan dua keluarga. Bukan hanya dua kepala. Saat berumur 7 tahun, Bunda bilang padaku. Kalau aku mempunyai tunangan yang cantik di Prancis. Aku yang kecil hanya bisa menuruti apa yang bunda mau, karena aku tahu bunda mau yang terbaik. Tapi saat menduduki bangku SMP, aku jatuh cinta pada Rossena yang selalu di panggil Rosi dan saat itu aku hanya jatuh cinta padanya. Dan lupa semua tentang tunangan ku yang cantik. Aku benci Aliana. Karena dia menghancurkan mimpi yang ku susun. Tapi aku tidak sadar pada akhirnya, aku terus menyakitinya"

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Aug 09, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

biar nanti kita yang cari bahagia ituTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang