"Sesuai nama gue, gue akan jadi matahari buat lo, gue akan berusaha cairin sifat dingin lo, gue juga ga akan minta lo buat bales perasaan gue, tapi gue minta satu hal."
Gadis itu mentap dalam mata lawan bicaranya itu, menarik nafas sebentar untuk menghilangkan rasa gugup nya.
"Tolong hargai perjuangan yang gue lakuin buat lo"Begitulah awal mula kisah cinta antara Rheandra dengan adik kelas nya, Lyana.
KAMU SEDANG MEMBACA
Serendipity
Teen Fictionhaii ini cerita pertama aku semoga kalian suka ya ____________________________________________ Rheandra Althario Bagaskara. Laki laki dengan sejuta pesona yang mampu memikat gadis gadis hanya dengan paras nya saja. Dia hanya manusia biasa yang puny...