Happy Reading
.
.
.
.
.
Mengandung kata kata kasar dan kekerasan!****
Hari berganti menjadi pagi hari. Selesai mandi Aya segera turun untuk menyiapkan sarapan mereka. Tapi saat akan mengambil bawang tiba tiba...
Huekk
Huekk
Aya merasa sangat mual, dia segera berlari ke kamar mandi yang berada di dekat dapur.
Huekk
Huekk
Aya terus memuntahkan isi perutnya, sebenarnya yang keluar hanya air bening.
Bik Ijah segera menghampiri Aya, dia memijat tengkuk Aya.
"Bik, panggilin suami aku bik"
Huekk
Bik Ijah segera beranjak, dengan sedikit berlari bik Ijah menaikki anak tangga.
"Tuan"panggil Bik Ijah
Tok...Tok...Tok
"Tuan, tolong bangun"teriak bik Ijah
Ceklek
"Ada apa bik? "tanya Wiliam dengan muka bantalnya.
"Anu tuan, nyonya sedang muntah muntah"ucap bik Ijah, Wiliam segera berjalan ke menuruni tangga menuju dapur.
"Sayang"panggil Wiliam, Aya hanya menatapnya sekilas. Dia masih terus memuntahkan cairan bening.
"Mas, lemes"ucap Aya, Wiliam segera memegang Aya
Huekk
Huekk
"Udah ya anak daddy, kasian mommy nak"ucap Wiliam sambil mengelus perut Aya yang sudah mulai terlihat menunjol.
"Kita ke kamar ya"lanjut Wiliam sambil menggendong tubuh Aya.
Tiba di dalam kamar,Wiliam membaringkan tubuh Aya dengan perlahan. Kemudian mengambil minyak kayu putih, menuangkan sedikit di perut Aya lalu di gosoknya secara perlahan.
"Gimana sayang, udah enakan? "tanya Wiliam
"Udah mas, cuman masih lemes sama pusing"jawab Aya
"Yaudah kamu istirahat aja ya, gak usah ngapa ngapain. Kan ada bik ijah juga yang"ucap Wiliam. Aya hanya mengangguk saja.
"Yaudah sana siap siap, kamu ada metting kan"ucap Aya
"Aku nemenin kamu aja ya yang"ucap wiliam
"No, gak boleh gitu. Sebagai bos kamu harus kasih contoh yang baik ih, lagian di rumah ada anak anak loh, ada bik ijah juga. Udah sana"ucap Aya
Wiliam menuruti perintah Aya,dia segera bersiap siap untuk ke kantor.
"Aku berangkat dulu ya yang, inget kalo ada apa apa langsung kabarin aku oke. Dan satu lagi kamu, gak boleh turun dari ranjang kecuali kamu mau ke kamar mandi inget"ucap Wiliam
"Iya mas inget kok, udah sana udah telat is"usir Aya
"Kok ngusir sih, yaudah aku berangkat dulu ya"pamit Wiliam
"Iya hati hati mas" ucap Aya, Wiliam berjalan keluar kamar tidak lupa menutup pintunya.
Tiba di ruang keluarga, Wiliam melihat anak anaknya sedang duduk bersantai.
"Kalian gak sekolah? "tanya Wiliam
"Libur dad, bentar lagi kami mau UN"jawab Tama
Wiliam mengangguk mengerti.
KAMU SEDANG MEMBACA
ANTAGONISTIC MOTHER ☑️(TRANSMIGRASI)REVISI
Fantasía{Hai, boleh bantu follow dan vote juga komen ya 🙃 Thank you 😎} KANAYA ABIGAIL gadis cantik berusia 24tahun, bekerja di salah satu cafe di kotanya. Aya,itulah panggilannya. Dia hidup sendiri karena kedua orang tuanya meninggalkannya di panti asuhan...