Cinta dalam konteks Ilmu Sosial Politik. by.Iwan_Ma

1.2K 7 0
                                    

Cinta dalam konteks Ilmu Sosial & Politik.

By.Iwan_Ma

Menurut ilmu Sosiologi:

Cinta adalah Interaksi antara kaum laki-laki dan perempuan tanpa memandang gender dan status sosial.

Menurut ilmu Sejarah:

Cinta adalah pengorbanan. Bagaikan para pejuang bangsa yang rela mengorbankan jiwa dan raganya untuk kemerdekaan indonesia.

Menurut ilmu geografi:

Cinta adalah melestarikan.

bagai kita hidup dibumi sll menjaga dan melestarikan alam.

Menurut ilmu Antropologi:

Cinta adalah Budaya

walaupun berbeda suku bangsa, ras, agama, klan dsb tetapi ttp satu hati. Dan saling menjaga dan menghormati budaya masing2.

Menurut ilmu PKN:

Cinta adalah tanggung jawab dan toleransi.

Kita mempunyai tanggung jawab untuk memberikan perlindungan terhadap lawan jenis.

Menurut ilmu Ekonomi:

Cinta adalah keseimbangan.

Kita harus pandai dalam mengatur keseimbangan harga dari produsen ke konsumen sesuai harga pasar.

Menurut ilmu Akuntansi:

Cinta adalah pembelian atau penjualan barang dan jasa yang dimasukan kedalam jurnal pembelian dan penjualan.

Menurut ilmu Politik:

Cinta adalah koalisi dari partai Laki2 dan partai perempuan untuk menjalin rumah tangga demi kesejahteraan bersama.

Menurut ilmu Manajemen:

Cinta adalah Penyatuan antara laki-laki dan perempuan yg saling menjaga dan me-manage sesuai dengan Planing, Organizing, Actuating dan Controlling.

He....

Trim's...

Maaf klo ada kekurangan & kesalahan.

><((((")>-

By.Iwan_Ma

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: May 11, 2009 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Cinta dalam konteks Ilmu Sosial Politik. by.Iwan_MaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang