Nama : Luizarpen
Tema : Menunggu
Genre : PuisiDalam ruang penantian
Aku berdiri sebatang kara
Berbekalkan kenangan-kenangan manis
Terus menanti ia yang tak kunjung hadirBisik-bisik berbagai suara terus terdengar
Tapi aku tulikan telinga
Sudah kukatakan, bukan?
Bahwa bagaimana pun, aku akan tetap menantimuIndonesia, 21 Juni 2023
KAMU SEDANG MEMBACA
Antologi Puisi
PoetryKumpulan Karya Diaryku, Duniaku ___ Diambil dari beberapa kegiatan grup yang sudah menjadi jadwal kegiatan. Silahkan mampir, jangan lupa berikan dukungan kepada kami berupa vote, komentar dan share bila berkenan. Salam Literasi