"Lo, serius?." Tanya Raka lagi.
"Iya, bang, gue, serius."
"Ya, udah, alhamdulillah, kalau kaya gitu, abang setuju." Ucap Raka.
"Iya, abang setuju juga, dek." Sahut faruq
"Sama, gue setuju." Timpal Ghibran.
"Sekarang udah jelas, 'kan, bang?, ada lelaki baik soleh dan berkerja keras yang ingin mendampingi adikmu ini" ucap mama tersenyum.
"Iya Mah, awalnya kami ragu, karena, kan masih kuliah, belum ada penghasilannya gitu." Sahut Raka.
"Kanza sudah mau di lamar, kalian abang-abangnya, mana menantu papa, masa , iya, sih. Lebih laku adiknya duluan?." Ucap Papa terkekeh.
"Farud ada, Pah. Tinggal lamar nanti" Ucap Farud.
"Raka juga udah, Pah. Cuma belum tau ngelamar nya kapan." Timpal Raka.
"Ghibran Stay Halal, Pah. Nanti kalo ada yang mau langsung Ghibran aja nikah, pacaran nya selesai Nikah".ucap Ghibran dengan tersenyum.
Ghibran, cowok yang tidak ingin kenal banyak wanita, bahkan di lembaran hidupnya, ia tidak ingin pacaran sebelum halal, dia memang belum paham betul tentang agama, tetapi. Dia sadar, jodoh cermin diri sendiri, dia berfikir, jika nanti bakal menemukan cewek yang sama-sama saling menjaga pandang dan hati.
"Iya, Bran, Papa suka cara kamu, semoga Ghibran segera menemukan pasangan hidupnya.
****
Hari, ini. Hari yang di tunggu-tunggu, keluarga Arka akan datang dengan membawa seserahan lamaran yang sudah lengkap, jantung Kanza berdebar sangat kencang, di posisi lain, kanza juga masih teringat oleh Fadli, kenangan tiga bulan lalu tidak akan pernah terlupakan oleh kanza, ia sangat lah berharap jika kanza bakal menikah dengan Fadli bukan dengan Arka, Namun. Takdir berkata lain, mungkin dengan mengambil keputusan ini, kanza merasa ini adalah jalan terbaiknya untuk menerima Arka sebagai pendamping hidupnya, dan melupakan Fadli yang sudah tenang di sana.
"Asalamulaikum" Ucap salam papa nya fadli.
"Waalaikumsalam" Di jawab oleh kedua orang tua kanza.
Kemudian, kanza pun diajak keluar oleh mamanya untuk menemui kedua orang tuanya Fadli, ketika kanza sudah berada di Ruang tamu, dan menemui mereka, kanza langsung mencium tangan kedua orang tua Fadli dan sekaligus tangan Fadli.
untuk lamaran ini sendiri, mereka hanya mengundang beberapa kerabat saja, ketika proses pasang cicin selesai, para kedua belai pihak keluarga langsung menentukan tanggal pernikahan yang sesuai.
Akhirnya, tanggal pernikahan kanza dan Arka sudah di tetapkan, kedua keluarga sepakat untuk mengundang seribu orang tamu, pernikahan anak pertama dengan akan bungsu, wajib meriah. kanza pun sangat bahagia, karena orang tuanya Arka sangatlah baik hati, dan penyayang, mereka sangat bahagia. namun, kanza sendiri pun belum siap untuk memiliki anak, karena ingin menikmati masa pacaran yang tertunda, Arka yang mendengar pertanyaan dari kanza pun akhirnya Arka menerima lapang dada, dan pada akhirnya semua kamauan kanza di turutin, dan akhirnya Arka bisa menikah dengan kekasih idamannya, Kisah Kanza kini berakhir dengan bahagia.“SELESAI”
Tak bisa dipungkiri jika cinta adalah misteri yang tidak semua orang bisa
memahaminya.
Definisi cinta tiap orang berbeda-beda.
Terkadang cinta dipandang sebagai keagungan, tapi dilain pihak dipandang sebagai sebuah kegilaan.Mari kita terus memelihara cinta dan menghormati perbedaan, karena dalam cinta sejati, tiada batas yang mampu memisahkan.
Takdir ini tidak dapat mempersatukan kita, karna dia mencintai tuhan-nya. Namun, kamu dapat memilih jalan terbaik versimu dengan cara mengikhlaskan dia.Pilihlah yang sesuai dengan keyakinanmu, sesuai dengan akidahmu, maka kamu akan menemukan versi yang terbaikmu.
Jangan pernah berharap bahagia karena itu adalah sebuah pilihan.
Walaupun begitu kita tidak menyesal mengenalnya, dari kisah ini kita dapat belajar arti dari sebuah ketulusan.
KAMU SEDANG MEMBACA
Melodi cinta dua iman {Terbit}
General Fictionkisah ini dari dua Insan yang saling jatuh cinta, mereka terlalu mencintai satu sama lain. Hingga tiba suatu saat sang wanita menemukan fakta baru, bahwa mereka berbeda keyakinan. Siwanita mengetahui ketika ia melihatnya sendiri sang pria keluar da...