#5 Jealous

62 8 1
                                    

***

Tadi malam aku pulang jam 11 karena sempat terjebak macet dijalan.

Pagi ini aku berangkat dengan Adit dan Om Yanto karena Papa akan berangkat ke Itali jam 9 nanti.

Oh iya ,Adit ikut denganku karena motornya kehabisaj bensin,jadi dia ikut naik mobil.

"Pa,Dira berangkat yaa,nanti kabarin kalo papa udah sampe" ucapku.

"Adit juga berangkat"

"Iyaa,kalian ati ati yaa,belajar yang bener jangan mikirin pacar mulu"

'punya aja enggak' batinku.

"Iyaiya," kata Adit.

Memang Adit sudah memiliki pacar,dan tak pernah mau dikenalkan ke Mama Papa.

Kami menuju lift untuk turun ke parkiran menyusul Om Yanto.

***

"Dit,duluan" ucapku singkat saat sudah sampai gerbang sekolah.

"Hmm"

Aku melewati koridor sekolah untuk menuju kelas.

Setibanya dikelas,suasana sepii dan masih gelap,mungkin karena aku datang terlalu pagi.

Aku menaruh tas diatas kursiku dan hendak menyalakan lampu.
Saat berbalik badan...

"AAAA!!!!" aku teriak.

Aku kaget ketika melihat sosok tinggi dan memiliki jambul diatasnya.

Karena shok aku belum berani untuk melihat,jadi aku memejamkan mata dengan bantuan tanganku sambil terus berteriak.

"Eh ini guee"

"Haa?? Ziannnn!!! Gue kagett!!"

"Hahahahaa,yaudah gausah nangiss elah"

"Lu jahat banget tau gak sih" ucapku lirih.

"Masasiii"

Aku tak menghiraukannya dan aku pergi ke kantin sambil membawa novelku.

***

Kuputuskan membaca novel sambil menunggu bel masuk

'ck,bel aja masih setengah jam lagi' batinku.

"Woy,maaf yaak" ucap Zian yang sudah duduk disamping ku.

"Iyaa"

"Gak ikhlas ya?"

"Hmm"

"Andiraa,maaf..gue traktir deh biar lu maafin gue"

"Gaperlu"

Karena kantin masih sepi bahkan tak ada orang,aku ingin pergi ke taman belakang.

Tapi saat hendak berdiri,tanganku dicekal oleh Zian.

"Dira jangan pergi"

"Gaada perlu sama lu"

Dia menarik tanganku agar aku kembali duduk,alhasil dia yang menang karena tenaganya lebih kuat.

"Apa?" Tanyaku

"Disini aja sama gue"

"Ck,ah gue mau baca novel"

"Mending belajar mtk aja sama gue"

Ah,aku baru ingat hari ini ada ulangan matematika.

"Ok,tapi dikelas aja" ucapku

"Ayo"

***

Sampai dikelas,kukira sudah ramai ternyata baru datang 4 orang,dan semuanya sudah berhamburan keluar kelas.

That's My BoyTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang