1. Muncak Mudo berkunjung kerumah adiknya yang bernama Rosmini di hari lebaran, tapi ia diusir oleh adiknya. Inilah kita jabarkan masalahnya. Kenapa ia diusir oleh adiknya.
2. Rosmini merupakan seorang perempuan tangguh, memiliki anak 4 orang. Ia berangkat dari masa lalunya. Ia malas melihat tingkah laku saudaranya. Saudaranya tidak berpihak padanya. Saudaranya mau menang sendiri.
3. Sutan Alam, suaminya berprinsip. Keras, dan tak mudah digoyahkan, hidupnya terganggu oleh konflik keluarga. Hubungan renggang dengan saudara istrinya. Sebut saja Muncak Mudo, Mantiko Labiah, dan Rosidah.
KAMU SEDANG MEMBACA
Dendang Perempuan
General Fictionsebuah novel berlatar tanah Minangkabau antara tahun 1985 sampai 2010. Keluarga sederhana yang bangkit dari keterpurukan hidup. Tokoh-tokoh yang membangun narasi dari persoalan hidup tanah Minangkabau, mereka menuangkan keinginan hidup yang sesuai d...