Perlindungan dari Kesia-siaan

4.2K 105 1
                                    

"Sesiapa yang dikehendaki berada dalam kebaikan kan di lindungi dari sia-sianya perkataan."

_______________

Setiap perkataan, sebagaimana perbuatan takkan satu pun terluput dari perhitungan. Yang buruk kan di pertanggung jawabkan, yang baik kan ditanya niatnya.
Yang tak buruk dan tak baik kan menjadi kesia-siaan, dan jangan kira yang sia-sia kan di biarkan saja. Ia pun kan di tanya, apa pasal waktu dan kemampuan yang tersedia tak digunakan dalam kebaikan.

Maka, para shalih adalah orang-orang yang amat cermat dalam tiap perkataan.
Kaidahnya adalah; pastikan setiap kata mengantar pada kebaikan atau diam.
Sebab dalam diam, setidaknya ada keselamatan.

    

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Mar 03, 2017 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Nasihat DiriTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang