Prolog

980 27 1
                                    

   Hari pertama masuk kuliah, Vina sudah bersiap-siap untuk masuk kuliahnya. Ia telah rapi memakai kemeja panjang warna pink polos dan celana jeans biru dongker. Ia lalu mengambil tas kuliahnya warna putih polos. "Buku sudah, bolpen hitam sudah, bolpen merah sudah, tipex sudah,,, ehmm... kurang apalagi ya?? Oh.. iya handphone paling penting itu!" Ucap Vina pada diri sendiri dan berdiri mengambil handphone diatas meja belajarnya.
"Oh..iya spidol,, haduh mampir lupa,,eh sama stabilonya juga... nah sekarang sudah siap semua,, tinggal sarapan sebentar lalu berangkat.." ucap Vina lagi pada diri sendiri. Vina turun ke lantai bawah menuju ruang makan, "udah siap belum dik,, kuliahnya?" Tanya kak Rizki, kakak pertama Vina. "Iya kak, semua udah siap kok, tapi ada yang belum siap nih,, kak," ucap Vina. "Apa yang belum siap, Vin?" Tanya mama. "Sarapan doong,,ma! Nanti kalau Vina gak sarapan bisa mati kelaparan!" jawab Vina sambil tertawa. "Oh.. sekarang kamu pandai ngelawak ya.."  ucap kak Nabila, kakak kedua Vina. Vina pun sarapan yang telah di siapkan para pembantu rumah tangga. Selesai sarapan Vina di antar kakak ketiganya, kak Alvin.

   Setelah sampai di kampus Vina. Mereka memasuki kelas masing-masing. Vina dan Kak Alvin berkuliah sekampus tetapi berbeda kelas, kak Alvin sedang menjalankan S1 semester 8. Sedangkan Vina menjalankan S1 semester 3. Di kelas Vina bertemu sahabatnya dari SMP dulu. "Trixie.. kita ketemu lagi setelah libur panjang ya.." ucap Vina pada sahabatnya yang bernama Trixie. "Iya.. aku kangen banget sama kamu, Vin,!" Ucap Trixie dan memeluk Vina, pelukan persahabatan.

BERSAMBUNG. . .

Cinta SejatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang