Sajak singkat untukmu, gus.
Bukan perihal kau acuh,
Tapi rindu ini yang terlalu rusuh.
Bukan perihal kita yang tak bercumbu,
Tapi rindu ini yang semakin sendu.Haruskah aku berucap kesanani kesini?
Tak bisakah kau sedikit saja mengerti?
Aku tau, kau rindu.
Dan aku, bahkan lebih dari rindu.Semburat jingga dengan Mega,
senandung angin semakin manja,
Tapi kau dan aku? Entah sampai mana,
Bahkan rindu ini tak ter-eja.Gus, aku juga rindu.
🍃
Selamat malam.
selamat bermanja dengan mimpi, hati2.
Kudus, 02 02 2018
00:35 WIB
@pengabdi_senja