Saat ini, kelomang kerap dijadikan sebagai hewan peliharaan karena selalu membawa cangkang yang berbentuk unik. Hewan ini akan terlihat sangat aktif pada waktu malam hari. Rata-rata Kelomang darat lebih diminati daripada kelomang laut karena perawatannya lebih mudah. Walaupun dinamakan kelomang darat, kelomang ini tetap membutuhkan air untuk mendukung kehidupannya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Cara merawat hermit crab / kelomang / umang-umang
RandomHow to care for hermit crabs