Bukan salahmu..
Kamu bahkan tak pernah memintaku untuk menunggu
Bukan salahmu..
Ini salahku karena terlalu mengharapkanmu..
Hatiku terlalu egois, selalu memintamu dalam setiap shalat malamku..
Seharusnya aku sadar, ketika kabarmu menghilan bak ditelan bumi, aku seharusnya berhenti berharap
Aku terlalu optimis, berharap kamu adalah takdirku..
KAMU SEDANG MEMBACA
Words Of Wisdom Kata Motivasi Penguat Hati, Penyejuk Jiwa
ChickLitTuhan itu adil, Tuhan selalu memberikan kesempatan untuk berubah dan dimulai dari diri sendiri.