Ada yang aneh dengan perasaanku saat
melihatmu sedang berdua dengan wanita itu
Aku begitu yakin, kamu ada disana
Duduk didepan wanita itu, dengan santainya
Kini ku pertegas,
mungkin aku telah jatuh kedalam pesonamu
Hingga kamu mampu menghempasku jatuh ke palung laut begitu dalamDuhai, perasaanku
Maafkan aku
Harapan yang bahkan belum dimulai itu,
pupus tengah jalanApakah kini harus kuhapuskan perasaanku yang seharusnya tidak pernah ada,
atau membiarkannya tetap seperti ini?- dari aku yang lancang terpikat olehmu
s.s.
KAMU SEDANG MEMBACA
sebuah isi
PuisiBukan sebuah novel tentang kisah pertemanan, romansa, komedi atau konflik yang rumit. Ini hanyalah sekumpulan puisi/? yang murni lahir dari kepalaku Note; apabila kamu berkenan membaca, aku sangat berterima kasih. Give me a support with vote or comm...