Hari ini gadis berusia 14 tahun itu diwisuda. Ya, dia adalah Shafira .Dia mengenakan toga hitam dengan aksen garis-garis warna dibagian kerahnya.
Sedari tadi wajahnya tampak bahagia, meskipun jauh di lubuk hatinya dia sangat kecewa.
Bunyi speaker terdengar menggema di lapangan tempat acara itu diadakan. Memecah suara2 yg sibuk entah membicarakan apa.
'Siswa dengan predikat nilai tertinggi diraih oleh ananda.....'
Kalimatnya Mc terhenti. membuat Shafira dan teman2nya yg diwisuda ikut deg-degan . Ayah dan Ibunya juga merasakan hal yang sama.
'Ananda Shafira Raline Azkiyah dengan nilai UN IPA tertinggi tingkat Kabupaten... Selamat kepada Ananda '
'Subhanallah' itulah kata2 yang mampu keluar dari bibir ayah dan ibu Shafira.Tak disangka ternyata putrinya, lalu mereka berpelukan haru .
KAMU SEDANG MEMBACA
Siapa Takut jadi Santri??!!
RomancePESANTREN satu kata yang membuat nyali Gadis bernama lengkap Shafira Raline Azkiyah ciut,apalagi ketika ia didaftarkan ayahnya untuk kesana. Apa ya kira2 yang terjadi pda Shafira??? Saksikan kelanjutannya Readers.... #Barisan anti plagiat & tu...