PROLOG

71 7 4
                                    

Ada beberapa dari kita yang masih bingung mencari jati diri, terkadang sudah beberapa kali ia mencoba menemukannya namun tetap saja ia masih belum mendapatkan jawabannya.

Ini kisah tentang seorang gadis yang mencoba menemukan jati diri.

Perkenalkan tokoh aku dalam cerita ini bernama "Difa Aulia" seorang mahasiswi jurusan akuntansi semester 4 disalah satu universitas swasta yang berada di pekanbaru.

Difa merupakan seorang anak perempuan yang super duper tomboy, humble, ceria, dan lucu. Namun dibalik itu semua ada beberapa hal yang selalu ia sembunyikan dari orang orang dan ia masih mencoba mencari jati dirinya.
Berbagai pertanyaan selalu hadir dan memenuhi isi kepalanya, "Siapa aku?" "Untuk apa aku hidup?"  "Sudah bergunakah aku selama ini?"

Difa merupakan anak pertama dari tiga bersaudara. Dia memiliki berbagai macam hobi diantaranya bermain sepak bola, memasak, membaca dan menulis.

Difa memiliki seorang sahabat bernama "Luthfi Aulia"  seorang mahasiswa jurusan teknik sipil semester 4 disalah satu universitas negeri yang berada di pekanbaru.

Mereka sudah bersahabat sejak mereka masih duduk dibangku SMA dan disinilah kisah ini dimulai.







Selamat Membaca ♥

Jangan lupa tinggalkan jejak dan berikan komentar ya.
Love you my readers ♥
Stay tune in my whatpad
Ikuti kisah selanjutnya.

DFWords_

Who Am ITempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang