Ku Ingin Menetap

2 0 0
                                    

Walau hati harus menahan
Aku kan terus menetap
Satu hal yg tak pernah terucap
Tetapi mestinya semua dapat tahu
Dari awal hatiku tak terima
Harus menerima hadirnya seorang baru
Yang mengisi relungnya
Entah kenapa aku jadi terbiasa
Denganmu
Terlalu terbiasa
Bahkan sampai aku menunggu dirimu
Aku harus ikhlas
Aku harus rela
Engkau dengan siapa saja
Aku tak

Kumpulan Sajak Rintihan HatiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang