Senja dan Fajar

32 4 0
                                    

Ketika senja datang,dan kemudian akan di ikuti oleh kegelapan malam,disitulah titik dimana rasa tentram mulai hadir.Yang pada intinya,senja bisa menciptakan kenyamanan.

Dan ketika sang fajar datang,ia memberikan kesejukan dan membangkitkan semangat untuk menghadapi hari yang baru.

Tapi sayang,senja dan fajar tak pernah bisa bersatu bukan?Andai saja mereka bisa menyatu mungkin akan ada kenyamanan yang membuat kita bisa merasakan karya tuhan yang luar biasa ini.

Tetapi dalam cerita ini,senja dan fajar akan di pertemukan.Menciptakan cinta dan rasa sayang antara keduanya.

****

Mata Senja mengerjap dan tubuhnya menggeliat mencoba mengumpulkan kesadaran dari tidur lelapnya.Ia lupa jika hari ini adalah hari pertamanya masuk SMA setelah kemarin 3 hari MOS.

Jam dinding menunjukkan pukul 06.00 pagi,tetapi Senja masih ribet mempersiapkan keperluan sekolahnya,setelah selesai ia bergegas menuju kamar mandi dan kemudian berpamitan pada orangtua nya setelah sarapan.

Tapi sayang,ia terlambat.Sekolahnya memang peraturannya sangat ketat,bel masuknya saja pukul 06:45 dan sekarang sudah pukul 07.00.

Senja mendengus kasar,pasalnya hanya dia sendirian yang terlambat.Dan hari ini adalah hari pertama sekolahnya,seharusnya diberikan dispensasi untuk siswa baru.

Ia hanya pasrah sekarang,menunggu pak satpamnya membukakan gerbang.Tetapi dari arah seberang jalan ada salah satu siswa berseragam sama yang lari terbirit-birit,sepertinya ia terlambat juga.Dalam hati Senja ia bersyukur tidak akan sendirian.

Sampainya cowok tadi di depan Senja,nafasnya masih tersenggal-senggal karena lari tadi.

"Hei,telat juga ya?"Sapa Senja memulai pembicaraan.

Belum menjawab,Cowok tadi masih tersenggal senggal dengan nafasnya.Mella hanya manggut-manggut melihat tingkahnya kemudian mengambil sebotol air mineral dari tas punggungnya.

"Nih minum dulu"Ucap Senja menyodorkan sebotol air.

"Trima..kasih..huh huh"Jawabnya sembari mengambil air dan meneguknya habis.

"Yahh abis..yaudah deh gakpapa"Ujar Senja"Oiya nama lo siapa?"

"Maaf ya,airnya gue abisin,Haus soalnya.Fajar,nama gue Fajar Pramaditya"Ia menjabat tangan Senja.

Senja hanya melongo mendengar nama Fajar.

"Kok Fajar sih?nama gue Senja, lebih tepatnya Lembayung Senja" Jawab Senja.

"Lah emangnya kenapa?ya bagus dong.Senja dan Fajar"Ucap Fajar menunjukkan sederet gigi putihnya.

"Hahahh ih apansih lo"Kekeh Senja dan diikuti tawa Fajar.

"Nama lo unik deh,Lembayung Senja.Apa coba artinya?"

"Emm artinyaaa,Pelangi Senja"Jawab Senja menyunggingkan senyum manisnya.

"Pelangi senja itu kaya gimana sih?"

"Nanti kapan-kapan kalo kita ketemu lagi gue bakal tunjukkin kok tenang aja,oiya lo kelas berapa sih?"

"Kelas XI Mipa 1,lo?"Fajar balik bertanya.

"X Mipa 3"

"Yeehh anak baru udah telat aja lo"Cibir Fajar.Belum menjawab,pak satpam sudah membukakan gerbangnya dan mengarahkan mereka untuk ke ruang bk menemui Bu Rike.

Setelah selesai menjalani hukuman lari 5 kali keliling lapangan,mereka berpisah dan kembali ke kelas masing-masing.

'Tok tok tok'

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Mar 16, 2019 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Senja Dan FajarTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang