Aku menggugat Akhwat & Ikhwan

1.3K 4 3
                                    

Aku menggugat Akhwat & Ikhwan

(Fajar Agustanto)

Fajar Agustanto (Blackrock1/Fajar001/Jaisy01)

www.ggs001.cjb.net

Kata Pengantar

Puji syukur kepada Allah yang telah menghantarkan segala apa yang ada

dimuka bumi ini menjadi berarti. Tidak ada satupun sesuatu yang diturunkan-Nya

menjadi sia-sia. Sungguh kami sangat bersyukur kepada-Mu Yaa Rabb. Hanya

denganmulah, tulisan novel ini dapat kami selesaikan.

Novel Aku menggugat akhwat & ikhwan adalah novel yang menjadikan

transformasi dalam keberadaan novel-novel Islam. Saya menjadikan novel Aku

menggugat akhwat & ikhwan sebagai e-book. Adalah hanya untuk dakwah. Insya

Allah ini adalah novel e-book Islam yang pertama. Sesaat, setelah beberapa bulan

tidak ada tanggapan dari penerbit-penerbit Islam. Akhirnya saya memutuskan untuk

meng-ebookkan novel ini, dan beberapa novel islam yang lain. Karena permintaan

dari beberapa teman-teman yang sudah membaca, dan mereka mengatakan bagus.

Akhirnya saya menerbitkan karya saya dengan cara yang murah. Novel yang saya

tulis sendiri.

Seandainya ada teman-teman yang ingin mengirimkan novelnya untuk

dijadikan e-book dan dipublikasikan di website kami. Kami siap untuk menerbitkan

novel anda, dengan catatan. Semua yang ada di novel ini gratis, tidak ada biaya dalam

pengorbitan. Dan seandainya ada penerbit yang akan mengorbitkan novel anda, maka

silakan anda mengkonfirmasikannya kepada kami.

Sungguh tiada maksud lain, selain untuk berdakwah. Jika memang buku-buku

kita tidak bisa diterbitkan oleh para penerbit. Kenapa kita tidak menerbitkan karya

kita dengan cara kita sendiri. Semoga niat kita selalu terjaga dari indahnya dunia,

dengan selalu mengazamkan niat dalam dakwah.

Wassalamu'alaikum

Fajar Agustanto

JILID 1

Panas terik matahari, bersinar. Terlihat bayang-bayang fatamorgana didepan

aspal yang aku lewati. Panas sekali. Angkot yang aku tumpangi pun, malaju dengan

kecepatan yang sedang. Bagaikan menikmati hawa panas yang menyengat kulit.

Apalagi aku, dengan jilbabku ini. Keringat sudah dari tadi mengalir deras ditubuhku.

Tetapi, karena aku memakai pakaian yang berlapis. Dengan jilbab yang mengurai

lebar dan besar. Sehingga mungkin keringatku tertahan. Dan tidak sampai membuatku

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Oct 25, 2010 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Aku menggugat Akhwat & IkhwanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang