#1-Pertemuan

35 6 0
                                    

"Untung aja nggak telat".

Aku langsung menemui Bu hemi yang menjadi wali kelas dikelas ku.

= di kelas XI IPA 2 =

"Anak-anak perkenalkan, ini Yeji. Dia adalah murid pindahan dari SMA SWA BINA KARYA" ujar bu hemi.

Semua mata tertuju kepadaku

"hai namaku yeji, salam kenal ya".

"baik,  silahkan duduk. Kamu bisa duduk disebelah Arjuna !"

Aku menuju tempat duduk ku

"hai". Menyapa juna

Dia hanya diam dan tidak merespon.

Arjuna adalah salah satu siswa terbaik di sekolah ini dan sering mengikuti olimpiade.sepertinya dia orangnya cuek.

Semoga kami bisa jadi teman baik, pikirku.

"baiklah anak anak kalian sudah boleh istirahat".ujar bu hemi , kemudian keluar kelas.

"hai aku shirin, Aku sekretaris di kelas ini. Salam kenal ya :)"sapa shirin

"kamu gak ke kantin ?"

Aku hanya menggelengkan kepalaku

"kantin yuk , makan bareng . Aku bosan disini"

"tapi.. " menjawab dengan ragu

"sudahlah,  ayo kita ke kantin. Emangnya kamu tidak lapar,  kamu pasti lapar kan" sambil menarikku keluar kelas.

Shirin adalah sekretaris kelas XI Ipa 2. Keliatannya dia baik dan ramah, Semua orang mengenalnya.

= Di kantin =

"ehh siapa tuh yang sedang bersama shirin ? Murid baru yaa? " sambil berbisik bisik

"ssshut ssshut"

"shir siapa tuh? Kenalin ke gw dong"

"ga boleh :P ! Dasar playboy cap gomeh" meninggalkan mereka

"dasar playboy nggak tau diri, padahal udah punya pacar juga tapi masih aja ngelirik yang lain ,,,, Dasar !!"ngerocos sepanjang jalan

"hahahahahaha". Lucu melihat shirin

"kok kamu ketawa ?!"

"nggak apa apa, hanya lucu aja liat kamu bawel begitu"

"hehehe aku jadi malu". Ujar shirin tersipu malu

Kringgg kringggg
Bel berbunyi pertanda istirahat telah selesai.

"anak-anak buka buku bahasa indonesianya halaman 21 , kerjakan tugas bagian A dan B !!"

"baik bu". Jawab murid-murid

"nanti kalau sudah selesai,  kumpulkan dengan sekretaris!! Ibu tinggal sebentar" keluar meninggalkan kelas

"aaashiaapppp" jawab salah satu murid

"alay banget sih lu" ceplos shirin

Suasana kelas menjadi riuh ketika tidak ada guru seperti kelas normal lainnya

"sudah siap tugasnya ??"

"sudahhhhhh buuuuu"

"kumpulkan!!! "

Kringggggg kringggggg

"baiklah,  sampai jumpa di pertemuan selanjutnya. Selamat siang"

"sianggg buuuuu"

Akhirnya pulanggg T_T

"Yeji aku deluan yaaaa".ujar shirin

"iyaaa , hati hati dijalan yaa shirin" sambil melambaikan tangan.

Semua berjalan seperti biasa dan terus berusaha beradaptasi seperti halnya belajar.Belajar adalah sikap berani menantang segala ketidakmungkinan.

#nreinbo
Hai ini aku harap kalian suka dengan cerita ini dan berikan suara kalian dengan klik bintang di pojok kiri bawah yaa.























LOVE ZONETempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang