Ada satu cerita menarik di gunung Dempo.
Banyak pendaki dan sudah seakan menjadi hal yang diketahui banyak orang jika azan sangat ajaib ketika mendaki.Betapa tidak, ketika mendaki dan diselimuti kabut tebal.
Pendaki akan kontan melantunkan azan untuk membuka kabut tersebut.
Bukan satu dua orang, banyak yang telah mencoba pengalaman tersebut dan terbukti benar adanya.Misteri keajaiban azan di Dempo hingga saat ini tak bisa dijelaskan secara teori.
Saat itu, saya dan 4 orang teman saya melakukan pendakian di gunung dempo, Sumatra selatan.. Singkat cerita, kami pun sampai di pelataran gunung dempo, karna waktu telah menunjukkan pukul 18.30 kami pun segera mendirikan tenda untuk bermalam,, stelah makan dan solat kami pun tertidur.
Keesokan paginya, ketika kami ingin melakukan perjalanan ke puncak, puncak gunung di selimuti kabut tebal dan mustahil untuk di daki, "gimana ni?" (Tama), "kalo kata pak ketua RT kampung 4 tadi kalo kabut azan aja Tam ujar (ridho)"
"Ohh gitu ya, okelah (TAMA)"
Tama pun azan...
Dan anehnya, tak lama setelah azan di kumandangkan kabut perlahan menghilang, kami pun terdiam keheranan..
Alhamdulillaah ya Allah...
Tak lama setelah itu kami pun bergegas menuju puncak. Dan saat di puncak pun Alhamdulillah tak ada sedikitpun kabut yang datang dan menggangu penglihatan kami....Byee... Sampai ketemu di cerita selanjutnya 🍇
KAMU SEDANG MEMBACA
KEAJAIBAN SUARA AZAN DI GUNUNG DEMPO SUMATRA SELATAN
HorrorCerita singkat tentang keajaiban azan di gunung Dempo Sumatra selatan...