nah, beberapa dari kalian pasti udah familiar sama meme "stan loona" yang sering muncul di twitter. Mungkin juga ada yang penasaran jadi pada search di internet tentang "stan loona"
nah, jadi kata loona yang ada di meme "stan loona" itu sebenernya kpop group yang debut Agustus 2018 lalu.
tapi LOOΠΔ ini jalanin masa pre-debutnya selama 22 bulan sebelum debut full groupnya. LOOΠΔ pre-debut project ini mulai dari Oktober 2016 dengan rilisan single pertama "Heejin" dan member pertama yaitu Heejin.
sekarang kita bahas nama karena, nama dari "LOOΠΔ" ini juga punya arti penting dan khusus lho. Nah jadi grup ini punya 3 nama yang punya arti sendiri-sendiri, yaitu :
1. LOOΠΔ
nah ini si hal biasa doang tapi sering disepelein. "LOOΠΔ" (atau LOONA) ini artinya konsep penting Pre-Debut (pre-debut doang) LOOΠΔ yang disebut Mobiüs Strip effect atau loop effect, Kenapa bisa?LOOΠΔ = loopd = looped
Keterangan :
LOO = loo
Π = pi = p
Δ = delta = dlooped artinya melingkar contohnya Lapangan Marathon, kalian lari dari start, finishnya ttp di garis start kan? nah, maksud dari melingkar itu kalian ketitik A setelah kalian keliling keliling pasti malah balik lagi ke titik A alias garis yang gaada ujungnya (infinity loop)
Jadi, "LOOΠΔ" artinya konsep Pre-Debut LOOΠΔ yang melingkar terus gaada abisnya
satu lagi, "LOOΠΔ" bacanya \ 'lü-nä \ menurut kamus bahasa inggris. Cara baca "LOOΠΔ" berhubungan dengan kata "Lunar" yang artinya berhubungan dengan bulan, artinya konsep penuh LOOΠΔ berhubungan dengan bulan, khususnya intro MV yang memiliki bentuk bulan
2. 이달의 소녀 (i-dal-ye so-nyeo)
nah yang ini nama korea dari LOOΠΔ, "이달의 소녀" punya arti lain dari LOOΠΔ. Kalo ditrans ke bahasa inggris jadinya "Girl of the Month" yang artinya "Gadis bulanan." Logo yang ada di Intro MV-MV LOOΠΔ itu bentuk artistik dari "이달의 소녀" cuman dibuat jadi "ㅇㄷㅇㅅㄴ"3. Girl of the Month
udah dikasih tau tentang "Girl of the Month" tinggal aku perdalam. Jadi maksud dari nama ini yaitu, konsep Pre-Debut juga sama kayak "LOOΠΔ" tapi, bedanya itu "Girl of the Month" ngejelasin tentang gimana sistem perkenalan tiap tiap member kayak Heejin itu member pertama, Hyunjin member ke-dua, dst.●~●~●
nah, maksud dari member pertama itu adalah :
di masa predebut loona kan ada 22 bulan nah, di waktu 22 bulan itu digunakan untuk memperkenalkan tiap member LOOΠΔ dengan cara yang unik, yaitu :
1. Memperkenalkan 12 member secara berurutan dengan sela-sela perkenalan Unit
2. Perilisan single physic album untuk tiap perkenalan member
3. Unit debut, jadi setelah beberapa member udah diperkenalkan ke publik. Nah, diselipin Unit debut buat misahin konsep untuk member selanjutnya
4. Setelah 3 Unit diperkenalkan, LOOΠΔ akan debut
------------------------------------------------------------
jangan lupa voment ^-^
kalo udah banyak yang liat saya bakal semangat lanjutin karena lagi libooorrr
KAMU SEDANG MEMBACA
the Impressive LOOΠΔverse [MAJOR CHANGE lihat deskripsi]
Ngẫu nhiên[MAJOR CHANGE AKAN DIUPLOAD BULAN MEI KARENA TIMELINE SO WHAT] [SEE YOU AT MAY] the Ultimate LOOΠΔverse Theory by a Middle Schooler Fan! Hai semua! salam kenal, seneng banget udah mau mampir ke story ini ^ㅅ^ disini aku mau bagiin Theory LOOΠΔverse d...