Prolog
Pondok pesantren AN-NASYA adalah salah satu pondok pesantren terpadu, salah satu santrinya yaitu MAHESA, mahesa adalah salah seorang santri di ponpes An-nasya, dirinya termasuk satu dari sekian banyak santri baru di ponpes tersebut, maka sudah sebagai mana kebiasaan nya yaitu setiap tahun ajaran baru maka para santri di wajib kan untuk ber ta'aruf atau kata lain nya yaitu perkenalan, dan lewat acara ta'aruf akbar ini lah dirinya bertemu salah seorang santriwati yang begitu anggun, meski hal interaksi antara santriwan dan santri wati itu sangat di batasi dan bahkan di jaga ketat, namun tidak juga mustahil di dalam nya kerap hadir kisah-kisah cinta indah para santri, sahingga terjadilah sebuah nuansa percintaan di balik pembatas antara Mahesa dan gadis santri yang di cintai nya, lalu bagai manakah perjalan kisah cinta antara keduanya? Maka akan ku tulis di part1.
Cirebon,17-08-19,znf
KAMU SEDANG MEMBACA
Cinta Dibalik Satir pesantren
Teen FictionSebuah kisah antara dua insan satri yang saling jatuh cinta.