Di tanah milik Ibu Dewi yang terletak di kota Yogyakarta, ada dua buah rumah lumayan besar yang berdiri kokoh di sana.
Kedua rumah tersebut sama-sama dijadikan indekos. Di sebelah pojok kanan adalah kos khusus putri, dan di sebelah pojok kiri adalah kos khusus putra. Kebanyakan dari penghuni di sana merupakan anak rantau yang datang ke Yogya untuk berburu ilmu dan pengalaman.
Dan di tengah-tengah kedua rumah tersebut, ada sebuah gazebo, tempat di mana mereka biasa menghabiskan waktu senggangnya untuk berkumpul. Mereka sih, biasa menyebut gazebo tersebut dengan sebutan 'Joglo'.
Dan semua penghuni-penghuni kosan itu, menamai perkumpulan mereka dengan nama;
re-publish : september 15, 2019
©choetorry proudly present,
N O N G K I E S / OO-O3L.
KAMU SEDANG MEMBACA
NONGKIES / OO-O3L
FanfictionSebuah catatan kecil, tentang kisah mereka, saudara-saudara dari rahim yang berbeda, namun dengan tujuan yang sama; menimba ilmu, mencari pengalaman, dan meraih cita-cita. ≛. COVER : ©RUMPANGWAKTU © choetorry, 2019.