RANK

7 1 0
                                    

Halo para reader untuk awalan saya disini akan menjelaskan tentang peringkat dari kebangkitan roh pahlawan.

Ranking didasarkan pada umur yang mengalami kebangkitan

Ranking berdasar umur kebangkitan
1-10     : rendah
11-15   : menengah
16-17   : tinggi
18        : half step Peak (puncak)
19        : peak (puncak)

Setelah melebihi umur 19 tidak mengalami kebangkitan pertama maka secara otomatis dia hanya bisa menjadi orang biasa.

setelah mengalami kebangkitan ada kebangkitan kedua dan ketiga (reawakened).

Reawakened bisa terjadi apabila saat kebangkitan terjadi terlalu awal yaitu di umur 1-10, misalnya saat dia bangkit di umur 5 S rank peringkat rendah
dia bisa mengalami kebangkitan keduanya pada umur 16 menjadi S rank peringkat tinggi atau SS rank peringkat tinggi.

Setiap kebangkitan memiliki potensi terjadinya kebangkitan kedua melalui umur.

Potensi :
1-10.    : tinggi
11-15.  : Sedang
16-17   : rendah
18.       : 1%(nyaris tidak ada peluang)
19.       : 0.01% (butuh keajaiban)

Selanjutnya adalah peringkat (rank)
Rank di bagi menjadi 9 tingkatan
Rank : F-E-D-C-B-A-S-SS-SSS

Rank juga berkaitan dengan umur semisal saat berumur 4 tahun mengalami kebangkitan peringkat S dia akan diberi peringkat  (S Rank rendah)

Monster rank
Peringkat monster di bagi menjadi 13 level.

1. Common
2. Uncommon
3. Rare
4. Epic
5. Chaos
6. Ultimate
7. Ancient
8. Legend
9. Supreme
10. Eternal
11. Divine
12. Ragnarok
13. God

Setiap tingkatan dibagi menjadi 3 yaitu rendah, sedang, tinggi.




DUNIA ROH PAHLAWANTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang