Chap 1|First day

219 24 0
                                    

Nama ku Sowon,yang mempunyai arti harapan.. sedangkan nama lengkap ku Sowon Nefeli yang berasal dari mitologi Yunani,kata lain nya nephos yang artinya awan. 

Nama yang indah bukan?
Aku memiliki nama itu dari kedua orang tua ku..

Hari ini hari kelulusan ku dari sekolah menengah atas..
Appa dan eomma ku berangkat dari Seoul ke Yunani untuk membawa ku bersama mereka ke Korea..

Sungguh aku sedih bahwa aku harus meninggalkan negara tempatku dibesarkan..
Selama ini aku tinggal bersama nenek ku di Yunani,dan appa juga eomma ku selalu menelfon dan mengirimkan ku uang setiap 2 minggu 2 kali..

Aku sedih karena harus meninggalkan nenek yang sudah tua disini..
Sementara yang tinggal hanya ada nenek juga bibi dan paman ku..

Saat ini aku sudah berada di rumah,aku segera naik ke kamar dan mengunci pintu karena aku tak mau ikut kedua orang tua ku ke Korea,ya walaupun negara itu adalah tempatku dilahirkan tapi aku merasa nyaman disini..

Sedari tadi aku mengurung diriku dalam kamar,aku tak mau appa dan eomma mengajak ku ke Korea..
Aku ingin meneruskan pendidikan ku disini dengan alasan agar bisa menjaga nenek..

Tapi.. nenek berkata bahwa aku harus ikut dengan mereka..
Huff aku tak mau.. kenapa nenek tidak berpihak padaku disaat seperti ini aishh..

Setelah 1 jam mengurung diri di kamar terdengar suara appa memanggil namaku tapi aku tak menghiraukannya dan memilih tetap diam di kamar..

Terdengar suara ketukan pintu dari luar dan terdengar pula suara seseorang yang memanggilku..

"Nefeli.. ini nenek sayang.. ayo buka" ucap nenek ku

Yaa nenek ku selalu memanggilku dengan nama itu,Nefeli..
Begitu pun dengan teman-temanku yang lain..

"Aku takut nek.. aku tak mau pergi ke Korea.." ucapku ragu-ragu membuka pintu

"Tenang saja,mereka hanya membawa mu untuk kuliah 4 tahun saja kok.. setelah itu mereka akan mengantarmu pada nenek lagi.." ucap nenek ku lagi

"Baik nek.."

Aku pun membuka pintu perlahan.. aku melihat sekitar nenek ku dan tak ada mereka.. huff untung saja..

"Kenapa kau mengurung dirimu hm? hanya karena tak mau ke Korea?" tanya nenek dibalas anggukan ku

"Aku tak mau pergi hiks.." ucapku menangis

Nenek ku langsung memeluk ku dan berkata bahwa semua akan baik-baik saja

"Nenek yakin jika Nefeli melanjutkan kuliah di Korea dan mengambil kelas dance dan menyanyi pasti menyenangkan" ucap nenek

"Baik nek,Nefeli bersedia pergi" ucapku menghapus air mata ku

"Bagus,sekarang ganti lah pakaian mu"

"Baik"

Aku pun mengganti pakaian ku,tak lupa aku membawa foto negara Yunani yang aku pajang di samping tempat tidur ku
Karena aku pasti akan sangat merindukan negara ku dibesarkan ini..

Aku pun mengganti pakaian ku,tak lupa aku membawa foto negara Yunani yang aku pajang di samping tempat tidur ku Karena aku pasti akan sangat merindukan negara ku dibesarkan ini

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Indigo SisterTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang