Part 4. Cemburu

17 2 0
                                    

Cemburu? Siapa yang tidak pernah cemburu?
Tidak ada satu manusia pun yang tidak pernah merasakan yang namanya kecemburuan.

Cemburu adalah hal yang bersifat alamiah. Orang yang mempunyai hati dan perasaan pasti akan merasakan cemburu jika seseorang yang dicintai nya lebih dekat dengan orang lain dibandingkan seseorang yang mencintainya.

Ya, aku sering mengalami kecemburuan.
Aku diam, bukan berarti aku tidak cemburu. Hanya saja, menahan amarah itu lebih menunjukkan sifat bahwa kita bisa menjadi orang yang bisa mengendalikan diri.

Lebih baik aku membiarkan seseorang yang aku cintai bahagia dan pergi bersama orang lain daripada tersiksa oleh diriku sendiri. Aku pergi bukan karena aku membenci. Aku pergi demi kebahagiaan mu sendiri.
Karena aku melihat, kamu lebih bahagia bersama orang lain dibandingkan bersama ku.

Hanya satu doa ku,

Semoga kamu lebih bahagia dengan orang yang selalu bersama mu sekarang.

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Feb 14, 2020 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Memendam RasaWhere stories live. Discover now