Prolog: Perkenalan

5 1 0
                                    

Disebuah wilayah terdapat suatu Kerajaan yang bernama Victoria. Ekonomi di Kerajaan itu sangat stabil bahkan hampir seluruh rakyatnya berpendapat banyak tentu saja peran pemimpin sangatlah penting, Kerajaan itu dipimipin oleh seorang Ratu bukan Raja namun jangan salah Ratu di Kerajaan itu sangat hebat dan pintar dia adalah Ratu Mutiara Smith.

Mutiara Smith adalah anak sulung dari Raja sebelumnya, anak dari Revano Smith dan Clarista Smith. Sang ratu memiliki wajah yang cantik, rambut hitam panjang, kulit putih, mata kanannya berwarna biru tua sedangkan yang kiri berwarna biru muda, matanya seperti kucing  namun dibalik penampilannya yang bagaikan malaikat tersebut terdapat seorang iblis yang amat sangat kejam.

Cast:

1. Mutiara Smith (female)
-Pemimpin generasi keempat dan merupakan Ratu pertama yang memimpin tanpa Raja
-Anak sulung dari 3 bersaudara
-Memiliki tatapan dan sifat yang dingin
-Blak-blakan dan ketus namun pendiam
-Pendiri sekaligus pemimpin organisasi Angmon
-Memiliki mata yang unik karna mata kanan berwarna biru tua sedangkan yang kiri berwarna biru muda
-Tegas, pendirian teguh, keras kepala, temperamental
-Memiliki kekuatan air

2. Mustika Smith (female)
-Adik kandung Mutiara dan merupakan anak kedua
-Tangan kanan Mutiara dalam urusan politik
-Berbeda dengan kakaknya dia punya mulut yang banyak bicara, saat bicara tidak ketus ataupun blak-blakan
-Wakil organisasi Angmon
-Memiliki mata berwarna merah hati
-Tegas, keras kepala, lumayan sabar
-Memiliki kekuatan Api

3. Johan Smith (male)
-Adik kandung Mutiara dan merupakan anak ketiga sekaligus anak bungsu
-Panglima perang kepercayaan Mutiara
-Tidak banyak bicara namun tidak pendiam
-Masih sedikit labil
-Warna matanya hijau muda (kayak daun)
-Tegas, murah senyum, gentle, berbeda dengan kakaknya yang keras kepala dia ini ngalahan
-Memiliki kekuatan daun

4. Nayya Gray (female)
-Sepupu, sahabat sekaligus saingan Mutiara
-Memiliki love-hate relationship dengan Mutiara
-Tangan kanan Mutiara dalam urusan peperangan
-Anggota Angmon
-Anak ketiga dari 3 saudara (bungsu). Kakak pertamanya laki-laki sedangkan kakak kedua perempuan
-Memiliki warna mata coklat muda
-Protektif terhadap orang yang disayang, keras kepala, dingin, galak, mesum🌚
-Memiliki kekuatan tanah

5. Ruby Watson
-Sahabat Mutiara
-Tangan kiri Mutiara dalam urusan perang
-Anggota Angmon
-Sangat amat dingin dan pendiam
-Anak kedua dari 2 saudara (bungsu). Memiliki satu kakak laki-laki yang sekarang menjadi raja di Kerajaan asalnya
-Memiliki mata yang merah bagai darah
-Temperamental, Keras kepala, dingin, pemalas
-Memiliki kekuatan teleportasi dan perpindahan (bisa memindahkan barang maupun manusia ketempat yang jauh sekalipun)

6. Aliya Stevens
-Sahabat Mutiara
-Anak seorang Duke dan Duchess. Merupakan penasehat utama Kerajaan Victoria
-Tangan kiri Mutiara dalam urusan politik
-Anggota Angmon
-Memiliki kepribadian yang hangat
-Anak kedua dari 3 bersaudara. Kakak dan adiknya perempuan semua
-Memiliki warna mata kuning cerah
-Sabar, perhatian, rajin, murah hati
-Memiliki kekuatan cahaya

7. Anindya Clark
-Sahabat Mutiara
-Anak seorang Duke dan Duchess. Merupakan tangan kanan Mutiara dibidang kesejahteraan rakyat
-Memiliki kepribadian yang hangat walaupun memiliki wajah dingin
-Anggota Angmon
-Anak tunggal di keluarganya
-Memiliki mata berwarna coklat tua
-Petakilan, murah senyum, polos dan bloon (memang polos dan bodoh itu beda tipis :'))
-Memiliki kekuatan poison flower (bunga racun), bunganya juga bisa berubah menjadi perangkap

Note:
-warna mata mengikuti jenis kekuatan misalnya kekuatan air warna matanya biru
-Angmon merupakan organisasi yang beranggotakan 6 orang dan bertujuan untuk membasmi teroris dan juga menyusun rencana perang, politik, dll
-Anggota Angmon dari yang palinh tua: 1. Aliya, 2. Anindya, 3. Nayya, 4. Mutiara, 5. Mustika, 6. Ruby

[Jangan lupa votenya kawan-kawan]

Angel & DemonTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang