Aku adalah Nabila murid baru pindahan dari SMA negeri 2,ketika aku masuk kelas hanya satu orang yang menemani ku yaitu Arul.aku pikir dunia SMA lebih menyenangkan dari SMP nyatanya tidak,SMA lebih mengejamkan ditambah lagi dengan teman teman yang membosankan. Disini mereka bertingkah seolah-olah kelas ini milik mereka apalagi seorang anak kepala sekolah yang satu kelas dengan ku.sombongnya tidak tertandingi. Orang orang pun selalu mengikuti apa perintah Lara(Anak kepala sekolah) karena mereka takut.pagi itu lara berhasil mempermalukan aku sampai sampai Arul yang jarang bicara itu berani memarahi lara,sungguh saat itu pipiku berubah menjadi merah.bukan,bukan perasaan cinta yang tumbuh melainkan perasaan kagum yang tumbuh saat itu.
Bel istirahat pun berbunyi,murid murid ramai pergi ke kantin .sedangkan aku?tidak ada seorang pun yang menemani,ah sudahlah aku memilih membaca saat itu.
Suara sapaan dari Arul:
"Kenapa kamu tidak makan"
Jantungku berdegup cepat
Suasana menjadi hening dan aku tidak bisa berkata apa apa .jujur disaat itu hati ku senang ketika semua orang menjauhi ku ternyata masih ada Arul si pria cuek itu.semua orang yang baru masuk kelas pun merasa aneh toh seorang Arul pria dingin bisa berbicara seperti itu kepada wanita yang baru ia kenal.
Suasana yang hening berubah menjadi ramai ketika lara datang"ada apa ini?" semua sorot mata mereka tertuju pada Arul dan Nabila.
Dan Arul tidak peduli dengan sorot mata orang-orang, Arul trs bertanya
"Nabila kenapa kamu tidak pergi kek kantin"
Tanpa menunggu jawaban dari ku, Arul dengan keberanian nya langsung mengajak aku pergi dari kelas untuk pergi ke kantin. Dan semua orang yang berada d dalam kelas merasa bingung,dan berpikir "ko bisa ya s cewek culun itu Deket sama arul" bahkan ada yang bilang kalo "Nabila itu pake pelet" mereka terus saja membicarakan nya.
Ketika bel masuk berbunyi, aku dan Arul baru masuk kelas.ketika mereka berdua masuk kelas semua orang merasa aneh sekali dan keanehan itu hancur ketika lara berbicara "kalian percaya kan sama gue kalo s Nabila itu guna gunain si arul" kalo ga pake guna guna mana mungkin si Arul bisa ngobrol akrab gtuu.kita juga yang udh lama bareng bareng sama Arul jarang banget diajak makan bareng apalagi cewek cewek yang gak pernah ditanya sama Arul.
Cewek cewek pun merasa senang karena perasaannya sudah diwakili Lara.saat itu Bu Sri guru kimia pun datang "ada apa ini rame rame"? Diantara mereka tidak ada yang bersuara hanya Arul lah yang berbicara" maaf Bu semua anak anak dikelas trus menerus mengejek Nabila" Bu Sri pun merasa aneh dan dia mulai bicara kembali
"Ibu baru pertama kalinya denger suara kamu ngebelain perempuan"
"Maaf Bu bukan masalah membela atau bukan tapi saya minta keadilan nya buat Nabila, menurut saya kelas ini kurang baik ."
Anak anak yang lain pun heboh dengan perkataan Arul barusan
Sudah sudah sekarang kita mulai belajar nya"60menit waktu berjalan"
Bel pulang pun berbunyi, semua anak pulang satu persatu kelas pun mulai kosong.Hanya ada Arul mimpi Apa aku ini tiba tiba dia mengajak aku pulang bersama dengan alasan kita satu arah.
Motor pun berlaju cepat dan suasana pun hening hanya ada suara motor dan mobil yang terdengar.Ah sudahlah menurut ku itu bukan hal yang biasa.ditengah perjalanan motor berhenti dengan cepat dan ternyata,dihadapan Kita terlihat seorang nenek yang akan menyebrang namun terjatuh hanya karena tidak ada seorang pun yang membantu nya.aku pikir Arul akan memarahinya nyatanya tidak aku malah shoudzon terhadap dirinya.
"Dia membantu nenek tersebut untuk menyebrang"
Masyaallah.... Begitu baiknya pemuda ini,ntah malaikat apa yang ada pada dirinya seorang pemuda tampan yang memiliki sikap dingin terhadap semua wanita cantik yang ada disekelilingnya, bisa berbuat baik terhadap nenek tua yang tidak ia kenal.
Pipiku memerah,jantung ku berdetak kencang.dan lamunan ku terhancurkan oleh sebuah tangan lembut yang berhasil memenutupi wajahku.
"Kenapa bengong" suara Arul terdengar lembut
Tanpa menghiraukan jawaban dariku dia langsung menyalakan motor kesayangan nya itu,dan dia berhasil mengantarkan ku tepat didepan pintu pagar.Hari hari berlalu sudah lama aku berada di SMA negeri 5 ini,dan tidak terasa waktu berputar lebih cepat dari apa yang aku bayangkan.Waktu UJIAN KELAS 12 pun sudah tiba.semua murid kelas 12 sibuk dengan pelajaran nya masing masing kecuali lara dan 3 teman nya itu,mereka tidak pernah menyibukkan dirinya untuk belajar karena mereka yakin,nilai mereka akan baik diantara yang terbaik dikarenakan mamah lara kepala sekolahnya,mereka hanya sibuk dengan dunia nya sendiri contohnya belajar tari,mengejar hati Arul yang dari dulu tidak pernah ia dapatkan, dan lebih parahnya lagi mereka sibuk dengan mengomentari anak anak kelas 10 yang memiliki sifat yang tidak menyenangkan bagi lara.
Setelah ujian selesai alhamdulillah aku mendapatkan hasil yang benar-benar memuaskan, begitu pun Arul dia menempati tempat pertama nilai terbaik diantara 10 kelas lainnya.
Waktu berputar lebih cepat lagi..
Aku dan dia semakin dekat bahkan lebih dari orang yang berpacaran kita memiliki hubungan yang begitu menyenangkan, mengasikan.dan,membuat semua orang iri terhadap kita berdua.tapi sayang ntah diberi nama apa hubungan ini.jujur Arul tidak pernah menyatakan atau menanyakan perihal perasaan yang kita berdua rasakan.
Perihal sakit hati? Jelas! Selalu ada disetiap waktunya, apalagi sekarang kita sudah mulai dewasa,dan akan menjalankan hidup yang sebenarnya. Banyak sekali perempuan perempuan yang mengidam-idamkan Arul.hari demi hari perasaan perempuan itu bertambah,bahkan ada saja yang berani membuly, menghina,mengejek ku hanya karena aku berteman dekat sekali dengan Arul.ah sudahlah tidak usah dibahas bagiku itu semua ujian yang benar benar pahit untuk dirasakan kalian.
"Bersama seseorang namun tidak ada kepastian
Namun harus menanggung semua rasa sakit nya"
KAMU SEDANG MEMBACA
dia yang tak terduga
Short StorySemuanya bermulai pada kita SMA,mengenalmu suatu kebahagiaan bagiku aku tidak pernah berfikir akan sejauh ini bersama mu. Disaat itu aku bukan lah siapa siapa.aku hanya wanita biasa,sedangkan kamu?.pria tampan yang bernama ARUl si ketua OSIS SMA neg...