12. Why? ✔︎

2.4K 363 102
                                    


"Iya gua cute"

"... iya kan ra?"

Ring—ring

Dengan wajah kesal dan panik Ara bangun dari duduknya.

'Huh! untung aja, untung bukan sunghoon yang denger, tapi si gigi pepsoden, Heeseung.

'Lagian lu kenapa sih akhir-akhir ini? Suka ga sadar tiba-tiba. Malu-malu in banget tau ga kalau sampe sunghoon tau?'

"Ra-! wait!"

Jungwon berlari dari bangku nya mengejar Ara yang sudah lebih dulu keluar kelas. Pipinya sedikit bergetar.

Ahhh cute banget sumpah— jungwon hahah'

Ara tertawa kecil, tidak tahan menerima kelucuan Jungwon ketika berlali mendatanginya.

"Ya! Jungwon— kenapa lu harus lari kek gitu sih!? Yaampun gemes banget haha kaya bayi" Ujar Ara memukul pundak Jungwon.

Jungwon mengerutkan keningnya, menatap kesal Ara. Sedikit marah, namun tidak serius, hanya tak terima dengan apa yang Ara bicarakan tadi.

"Ya! Ara— gua bukan bayi ya! Gua udah besar. Gua anak SMA sekarang!! Bareng!! Seangkatan sama lu! Okay!? Namjaa nih namjaaaa bukan bayi."

"Serius? Hm?" Ara meledek

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Serius? Hm?" Ara meledek.

"Iya!! Kita satu angkatan!!! Satu kelas!!"

"Terus—terus?"

"—satu hati"

Dengan mukanya yang menyebalkan Jungwon berusaha menahan senyumnya

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Dengan mukanya yang menyebalkan Jungwon berusaha menahan senyumnya. Dia terlihat sangat imut, lesung pipinya tiba-tiba muncul. Mana bisa Ara marah.

"Basiii won basi," Ara menahan senyumnya, dan menatap Jungwon, bingung. "oya btw ada apa?"

Jungwon tersenyum hingga menampakan semua deretan giginya, "besok? Inget?" Sambil mengangkat satu alis kananya.

Ara mencoba mengingat janji apa yang mereka sepakati untuk besok?

Look of Ice prince | Sunghoon (REVISI)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang