Aku menyukai bunga matahari. Karena memiliki kesan keceriaan, kebahagiaan, dan cinta yang tulus
-Hestina Vanalika
Kau adalah bunga matahari bagi ku. Kau datang memberikan Kesan keceriaan, kebahagiaan, dan cinta yang tulus kepda diriku
-Nathanael Frendiko
KAMU SEDANG MEMBACA
SUNFLOWER
Teen FictionHestina Vanalika. Seorang wanita cantik, baik, polos, dan suka dengan bunga matahari bahkan ia memiliki toko bunga matahari. Toko yang ada sejak Hestina lahir. Ia bisa di bilang tipe wanita idaman cowok di karenakan sifat nya yang baik kepada siapa...