Select All
  • [Borusara] Takdir Yang Terpilih
    211K 17K 72

    Terikat dengan takdir yang tidak diinginkan.. Terjebak dalam kegelapan, sendirian tanpa cahaya.. Itulah yang terjadi pada Boruto Dia memandang lurus ke depan tanpa memikirkan yang di belakang Dia harus meninggalkan sarada karena takdirnya Namun Takdir bisa saja mempersatukan mereka kembali atau sebaliknya.

    Completed  
  • Kembali ke masa lalu [Masa Revisi]
    10.2K 3 1

    Kembali ke masa lalu? Itu bisa saja terjadi, sama seperti apa yang terjadi pada Boruto dan teman-temannya. Kembali ke Konoha pada zaman Godaime dan bertemu kedua orang tua mereka pada masa yang masih muda sama sepertinya. DISCLAIMER ALL CHARACTER BY MASASHI KISHIMOTO THE STORY ORIGINAL BY ME NO COPYING! NO INSPIRED! ...

  • Fate Of The Blue Eyed [Boruto:The Next Generation]
    385K 18.3K 41

    [BAGIAN I - END] Highest rank #1 Borusara #7 Boruto #9 Sarada Setelah kejadian penyerangan Momoshiki otsutsuki dan Kinshiki otsutsuki, Kini desa Konoha kembali damai dan tentram. Tetapi tidak bagi Boruto, Dia sama sekali tidak tenang dengan perkataan otsutsuki mengenai takdirnya. 'Mata birumu akan mengambil segalanya...