MEMORY
30 stories
CLIMAX by manishmanisha
manishmanisha
  • WpView
    Reads 3,419,122
  • WpVote
    Votes 183,631
  • WpPart
    Parts 67
Leonelle #3 Memiliki profesi sebagai seorang psikiater telah membuat Kashi Patlers terbiasa menghadapi pasien-pasien dengan gangguan mental. Ia ahli dan kompeten. Banyak yang berhasil sembuh usai dirawat olehnya. Namun keahlian tersebut malah menyeretnya pada satu titik dimana dunianya bagai jatuh ke dasar jurang yang dalam dan gelap, saat ia menerima tawaran dengan bayaran paling mahal untuk menyembuhkan seorang laki-laki misterius bernama Kiev Leonelle. Laki-laki yang telah mencuri hatinya di masa lalu sekaligus yang telah mematahkannya hingga tak ada lagi bagian yang bisa ia gunakan untuk mencintai siapapun. Bahkan dirinya sendiri.
LUST by manishmanisha
manishmanisha
  • WpView
    Reads 2,522,069
  • WpVote
    Votes 151,982
  • WpPart
    Parts 37
Leonelle #2 | 21+ CERITA INI MENGANDUNG AKTIVITAS SEKSUAL. HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN ------- 📝 2022
AFFAIR by manishmanisha
manishmanisha
  • WpView
    Reads 5,373,898
  • WpVote
    Votes 423,550
  • WpPart
    Parts 61
Leonelle #1 | Sergio Leonelle dikenal sebagai seorang bandar narkoba yang sedang diintai oleh polisi. Dan sebagai salah satu agen yang ditugaskan dalam misi tersebut, Nala akan menghalalkan segala cara untuk mencapai tujuan yang dia inginkan yaitu menjebloskan Sergio ke penjara paling terkutuk yang pernah ada. Namun sialnya pria rupawan itu justru membutakannya dengan pesona yang dia miliki hingga berhasil menyeret keduanya ke dalam sebuah perselingkuhan berujung maut. 21+ CERITA INI MENGANDUNG AKTIVITAS SEKSUAL DAN BAHASA VULGAR. HARAP BIJAK DALAM MEMILIH BACAAN ------- 📝 2021
Selaras | ✓ by djangles
djangles
  • WpView
    Reads 3,008,669
  • WpVote
    Votes 355,511
  • WpPart
    Parts 42
(Cerita Pilihan @WattpadChicklitID Bulan Januari 2023) Afif Akelio Ramaza Hi, Sherina. Saya udah lihat profil kamu. Bisa datang wawancara ke kantor dua hari lagi? Bertemu saya. Thanks. Putus asa mencari pekerjaan di Jakarta, Sherina memutuskan mau pulang kampung saja setelah menjadi pengangguran satu tahun terakhir. Saat mencari tiket pulang, satu lowongan pekerjaan muncul di sosial medianya yang di-posting oleh seseorang yang selama ini dia kagumi, Afif Akelio Ramaza. Sherina tidak pernah menyangka Law of Attraction benar-benar terjadi dalam hidupnya. Semesta berkonspirasi agar dia bisa bekerjasama dengan Afif dan masuk dalam kerumitan hidup laki-laki itu.
Redefining Alana [END] by aityer
aityer
  • WpView
    Reads 457,937
  • WpVote
    Votes 42,556
  • WpPart
    Parts 30
Di-ghosting sang mantan dan gagal nikah, Alana cuma ingin kerja gila-gilaan supaya lupa dengan patah hatinya. Klop banget dengan bosnya yang workaholic dan hobi ngasih lemburan. Sayangnya, sebuah kejadian membuat bos Alana harus hengkang dari kantor dan digantikan oleh Satria, bos baru penganut work life balance. Sialnya, teman setim Alana yang sudah sakau untuk merasakan hidup normal mendukung semua manuver Satria. Sementara Alana pikir, ia tidak akan bisa cocok dengan bos barunya itu. Lalu, bagaimana cara Alana melupakan si mantan sialan kalau dia sudah nggak bisa lembur lagi? Cover by @farrasmth (IG)
Tentang Kita by MrsJugo
MrsJugo
  • WpView
    Reads 1,582,161
  • WpVote
    Votes 150,880
  • WpPart
    Parts 51
Bagi seorang Karina Lakshita, Yodha adalah dunianya. Satu-satunya laki-laki yang dia jatuhi cinta sedalam-dalamnya. Bagi seorang Ranu Yodha Windraya, Rendervouz, band beraliran pop jazz yang sedang naik daun ini adalah segalanya. Bagi seorang Pradipa Anggara, sejak dulu Karin selalu lebih dari sekedar junior di RS tempat dia bekerja. Karena bertahan terkadang lebih sulit daripada memulai kembali dari awal. 💓💓💓💓💓💓 Start : Desember 2020 Finish : Juni 2021
Call Your Name by xiediv
xiediv
  • WpView
    Reads 8,593
  • WpVote
    Votes 1,003
  • WpPart
    Parts 13
Tidak, tak mungkin Jean Kirschtein bisa menggantikan sosok Eren Jaeger di hati seorang Mikasa Ackermann. Karena sudah menjadi rahasia umum sedekat apa mereka berdua, meski itu dielak mereka. Memang sempat ada perasaan suka dulu, dan sudah pasti itu tak terbalas -menurut pikirannya-. Tapi di saat ini, daripada rasa dalam bentuk romantisme, yang lebih ingin ia lakukan hanyalah melindungi Mikasa. Dunia kejam yang dijalaninya, sedikit saja ia ingin menjadikan dunianya itu indah. Karena ketika wanita itu tenggelam dalam lukanya, entah bagaimana hatinya turut terluka. Ingin melindungi senyumannya, ingin menjadi penopang untuk alasannya hidup, ingin menjadi penguat ketika ia mulai terjatuh. Ia hanya ingin melindungi Mikasa Ackermann, rekan seperjuangannya, yang sayangnya memiliki tempat khusus di hatinya. Inspired by 'Call Your Name' (Attack On Titan OST) - Music by Hiroyuki Sawano, Lyrics by mpi All characters belongs to Hajime Isayama
Chasing Memories by raatommo
raatommo
  • WpView
    Reads 2,470,846
  • WpVote
    Votes 73,879
  • WpPart
    Parts 10
Nora terbangun tanpa ingatan bahwa ia sudah menikah-dan yang lebih membingungkan, pria yang kini mengaku sebagai suaminya adalah Jamie, musuh masa kecil yang tak pernah akur dengannya. Jamie berusaha keras mengembalikan ingatan Nora tentang cinta dan keluarga yang pernah mereka bangun. Keduanya bertekad untuk tidak mengulang jejak orangtua mereka-ingin menciptakan rumah yang hangat dari masa lalu yang dingin. Namun, di balik semua usaha Jamie, tersembunyi satu rahasia besar. Jalan yang diambilnya demi melindungi keluarganya bisa jadi justru membawa mereka menuju kehancuran. Cinta membawa mereka sejauh ini. Tapi apakah itu cukup untuk bertahan saat kenyataan mulai retak?
Stealing My Fiance [COMPLETED] by yunisasnita
yunisasnita
  • WpView
    Reads 275,271
  • WpVote
    Votes 17,694
  • WpPart
    Parts 62
[Shortlist Winner AIFIL 2023 dan pemenang Kontes Colorful Days of April oleh @AmbassadorID @WattpadChiclitID @WattpadRomanceID dkk] Gadis itu menolak untuk menyerahkan tunangannya ke wanita bernama Wulan Kirana Saraswati. Saat banyak yang mengatakan untuk mundur, bahkan tunangannya sendiri, dia memutuskan untuk tetap bertahan. Dia percaya pada hatinya. Dan dia percaya pada pria yang dia kenal seumur hidupnya, yang kini menjadi tunangannya, Malik Alterio Darmawan. Meet Aruna Pratista, a girl who's ready to steal her own fiance.
The Law of Karma by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 741,604
  • WpVote
    Votes 43,265
  • WpPart
    Parts 35
Mereka memiliki sebuah tradisi konyol. Jika di antara mereka ada yang berulang tahun, maka orang tersebut harus menjalani sebuah tantangan sebelum mendapatkan hadiah. Tantangan ini dapat melibatkan keperawanan seseorang atau bahkan pengedar narkotika dengan hadiah yang fantastis nilainya. Ia pikir semua sudah selesai setelah ia mendapatkan hadiahnya, namun nyatanya, everything we do has consequences. Roda kehidupan berputar dan takdir diputarbalikkan. Di saat Keanu Ford ingin bertanggung jawab atas kesalahannya, gadisnya lebih memilih sahabat baiknya dan menutup pintu untuk dirinya rapat-rapat. Story by: Niallgina *** ⚠️Silakan skip adegan rated jika tidak nyaman. Yang plagiat pasti akan ketahuan, siapapun kamu.