rennamoon
- Reads 340,849
- Votes 36,544
- Parts 42
Sonya hanya ingin membeli rumah sederhana untuk bisnis pakaian anak. Yang tidak ia duga, rumah itu menyimpan kenangan pahit bagi pemilik sebelumnya, Rue, seorang pria pendiam yang tinggal tepat di seberang jalan.
Ketika Sonya mulai menetap, Rue justru semakin sering muncul di hidupnya. Di balik senyum tenang dan sikap sok tahu soal tukang renovasi, Rue menyimpan rahasia yang perlahan mengubah cara Sonya memandangnya... dan perasaannya sendiri.
start, September 2025-2 Desember 2025
©️rennamoon
cover & gambar di sini diambil dari Pinterest!
Plagiarizing my story is strictly prohibited ⚠️
DILARANG PLAGIAT!!!