JOHNNY
6 stories
How to Stay (4) by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 431,699
  • WpVote
    Votes 55,382
  • WpPart
    Parts 43
(Baca How To Love dulu) #HTLSeries (4) ✔Revisi Cerita ini didedikasikan untuk kisah mereka yang ingin bertahan, di tengah raga yang tak selamanya ada bersama untuk mengisi, dua hati yang sama-sama goyah, dan janji yang berada di ujung tombak. Keandra pikir, menikah muda bisa dilalui dengan mudah karena benar-benar siap. Ditambah lagi, dia menikah dengan Johnny yang sudah matang dalam berbagai hal. Nyatanya, mereka berdua sama-sama tidak siap dan pernikahan itu berakhir kacau. "Kamu selalu jadi alasan aku untuk pulang." - Johnny Start: 19 April 2019 End: 05 Mei 2019
How to Love (3) by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 505,260
  • WpVote
    Votes 73,694
  • WpPart
    Parts 42
#HTLSeries (3) (TERSEDIA DI GRAMEDIA) ✔ Revisi "Lelaki dewasa itu nggak pernah cemburu. Tapi takut." "Takut apa, Kak?" "Takut aku pergi pas lagi sayang-sayangnya." Bagaimana ya jadinya kalau lelaki dewasa yang kaku seperti Johnny, suka pada Keandra yang lebih muda dari dia? Apakah Johnny berhasil mendapatkan Keandra dengan sosoknya yang kaku? Yuk, ikuti kisahnya. Dijamin jatuh cinta! Ps. Hati-hati! Cringe everywhere!
Best Boyfriend by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 401,114
  • WpVote
    Votes 56,904
  • WpPart
    Parts 36
Ini kisahku dan Johnny, yang dicap sebagai pacar terbaik. Ini kisahku, dengan tingkah Johnny dan segala hal yang membuatnya menjadi orang terbaik. Tetapi bagi Johnny, aku hanya figuran. --- Gelar Best Boyfriend adalah sebuah gelar yang diberikan pada YouTuber yang telah memiliki pacar, dan selalu menunjukkan kemesraannya melalui konten. Johnny Senjakala adalah seorang YouTuber ternama yang berhasil memenangkan gelar tersebut, meski dia tidak memiliki pacar. Demi mempertahankan gelar selama satu tahun, Johnny mencari perempuan yang bisa ia jadikan pacar gadungan selama 4 empat bulan. Pilihannya jatuh pada Adriana Kalandra. Teman satu kuliahnya yang diam-diam menyukai Johnny. Kebersamaan melalui setting-an itu pun akhirnya dilakukan. Selama 4 bulan, Adriana menjadi pacar Johnny di depan orang-orang, teman, dan kameranya. Start: 31 Desember 2019 End: 6 Maret 2020
Dear Us by hanyaabualan
hanyaabualan
  • WpView
    Reads 596,484
  • WpVote
    Votes 69,051
  • WpPart
    Parts 101
(Sequel How To Love dan How To Stay) Cerita keseharian Johnny dan Keandra yang sederhana dan penuh cerita. Namun, kisah ini tak hanya tentang mereka berdua, tetapi juga dengan anak-anak mereka. Han Jung, 2019
Baby Boss - Johnny Suh [✔] by 44notfound
44notfound
  • WpView
    Reads 2,410,811
  • WpVote
    Votes 240,756
  • WpPart
    Parts 46
[SELESAI] Grace tiba-tiba beralih pekerjaan dari animator perusahaan game menjadi babysitter dari anak bosnya, Johnny Suh. Namun bayi kecil itu bukanlah anak biasa, hingga Grace terjebak dalam situasi rumit yang dihadapi Johnny. Apakah tugas Grace hanya sebatas babysitter saja? Start: 010520 End: 180121 Rank: #1 Grace 110820 #1 Boss 170820 #1 Hendery 070920 #1 Doyoung 131020 #1 WayV 141120 #1 Intel 180321 #1 Spy 090721 #2 NCT 127 190820 #2 Lucas 040221 #3 Johnny 200820 #3 Haechan 241120 #3 Spy 180321 #4 Renjun 051120 #6 Fiksi penggemar 250820 #9 Redvelvet 010121 #10 Jeno 021020