Terbit🍫
191 stories
RIVAL [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 925,931
  • WpVote
    Votes 92,408
  • WpPart
    Parts 43
[SEGERA TERBIT] Jika kamu dan seorang yang baru saja kamu kenal memenangkan undian seratus juta, apa yang akan kamu lakukan? Well... ngga tau sih denganmu, tapi Pradipta dan Dwenda langsung rebutan. Setelah disita Pak Budi, Dipa dan Eda terpaksa bersekutu menjalankan serangkaian rencana demi merebut kembali hadiah mereka. Rencana-rencana aneh mereka bukan hanya membawa mereka ke situasi-situasi yang tidak biasa, tapi juga perlahan menguak rahasia hidup mereka masing-masing... "Makanya, bego tuh jangan dipiara, Da. Ngga ada faedahnya." - Dipa. "Bener juga ya, Dip. Sama kayak ngomong sama lo, ngga ada faedahnya." - Eda. [UPDATE]: Senin dan Kamis. #72 in Teen Fiction [10/01/2018] #70 in Teen Fiction [12/01/2018] (, ") Hai, saya Feli. Selamat membaca kisah Dipa dan Eda yang bakal bikin kamu baper, kesel, sedih, seneng, deg-degan, pokoknya sejuta rasa campur aduk di setiap episodenya, hehe... semoga terhibur ya! ;) Wattpad: @woyton112
Over The Moon (SUDAH TERBIT) by Levitt1806
Levitt1806
  • WpView
    Reads 1,957,477
  • WpVote
    Votes 89,139
  • WpPart
    Parts 24
Ajeng dan Gandi. Dua orang dengan sifat yang serupa tapi tak sama, bertemu di sebuah kota yang jauh dari tempat mereka dilahirkan di dunia. Ajeng tidak percaya dengan istilah "tidak ada yang kebetulan di dunia ini" sampai akhirnya dia dipertemukan kembali dengan Gandi dalam sebuah interview. Sepertinya, alam senang dengan interaksi mereka. Loughborough-Jakarta memang jauh. Namun, kalau mereka memang ditakdirkan untuk terus bertemu, mereka mau bilang apa? ((PANDAWA 5 SERIE 3))
Progressnya Berapa Persen? (SUDAH TERBIT) by Levitt1806
Levitt1806
  • WpView
    Reads 2,339,359
  • WpVote
    Votes 93,739
  • WpPart
    Parts 32
April, seorang staf di sebuah kantor konsultan di bidang konstruksi, harus menahan sabar setiap kali para petinggi di kantor menanyakan satu pertanyaan yang paling dia benci di dunia. "Progressnya berapa persen?" Kalau melebihi progress rencana sih syukur Alhamdulillah. April akan menyebutkan angka tersebut dengan senyum semanis madu. Yang membuat kepalanya pusing adalah jika progress mundur dan Dewangga, sang manajer teknik di kantornya, akan mempertanyakan penyebab kemunduran itu pada APRIL, bukan pada team leader atau pengawas lapangan. Tidak masuk akal, tapi tentu saja, April harus tetap menjawabnya.
Monster Minister [Sudah Terbit] by ayawidjaja
ayawidjaja
  • WpView
    Reads 13,540
  • WpVote
    Votes 989
  • WpPart
    Parts 6
Sementara semua orang bersorak-sorai merayakan pengumuman Menteri baru, Kalita Yuma membeku di tempatnya. Tangannya gemetar, matanya berkunang, dan tubuhnya bisa ambruk ke tanah kapan saja. Dia masih tidak percaya dengan apa yang didengarnya. Bagaimana mungkin Aldrich Avery Sharga menjadi Menteri-nya yang baru? Pria bertangan besi itu benar-benar sosok bos yang mengerikan. Tiga tahun lalu, Kalita resign dari perusahaan milik Aldrich Avery Sharga dan meninggalkan trauma yang belum sembuh sempurna. Dan hari ini... Semua orang masih bersorak. Semua orang bertepuk tangan dengan kencang. Semua orang tertawa gembira. Semua orang sibuk berpesta dalam suka cita, tanpa sadar iblis macam apa yang menunggu mereka. 1st in POLITIC 7/3/2020 5th in MINISTER 18/2020 //Pemenang The Writers' Show 2020 also avail on gwp.id Gramedia Writing Project//
Satu Kelas [Sudah Terbit] by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 903,390
  • WpVote
    Votes 68,532
  • WpPart
    Parts 40
[Sudah terbit dan bisa didapatkan di Gramedia dan toko buku terdekat atau WA ke nomor : 0857 9702 3488] Aldeo punya mantan namanya Sandria. Sedangkan status Elvina itu gebetan. Kalau satu kelas sama mantan itu kesialan, dan satu kelas sama gebetan itu keberuntungan. Terus satu kelas sama mantan dan gebetan, jadinya apa? Ojan, temen sebangku Aldeo bilang, "Mungkin aja itu sama kayak konsep Yin dan Yang. Ketika dua sifat berlawanan bersatu, maka akan memberi kekuatan satu sama lain. " Lalu Aldeo mengumpat, "Kekuatan nenek lo nungging."
Super Psycho Love by jongchansshi
jongchansshi
  • WpView
    Reads 4,195,892
  • WpVote
    Votes 152,857
  • WpPart
    Parts 14
"Percaya deh. Bukan gue yang gila, tapi cowok gue."
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,224,385
  • WpVote
    Votes 1,861,287
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,418,605
  • WpVote
    Votes 4,304,313
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
Dua Jejak (novel teaser) by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 26,383
  • WpVote
    Votes 2,401
  • WpPart
    Parts 6
Katanya, kadang untuk beranjak dan melanjutkan kehidupan perlu dibantu oleh orang lain... "Aku ngerti, dia berarti banget buat kamu dan kamu nggak bisa dapetin dia, aku tahu. Makanya kamu pilih aku. Waktu kamu ajak aku jalan, aku tahu aku bukan pilihan pertama kamu. Aku udah siap dengan semua konsekuensi itu..." ...Dan menjadi realistis katanya adalah pilihan yang tepat, "Terima kasih sudah menjaga aku tetap waras..." Tapi bukankah, kebahagiaan seharusnya kita yang ciptakan sendiri? "Kinan ingin berterima kasih pada mereka dengan cara berhenti bersedih dan mulai belajar menjadi bahagia tanpa bertumpu dengan orang lain.Kinan tahu ini mungkin nggak masuk akal buat sebagian orang. Tapi Kinan yang paling tahu diri Kinan sendiri. Kapan Kinan harus lari, kapan Kinan harus berhenti." Dan menjadi realistis itu tetap harus jujur dengan perasaan kita sendiri bukan? "Gue pengen memiliki lo bukan karena berkompetisi dengan siapapun. Bukan juga karena gue butuh seseorang di samping gue. Bukan pengen punya seseorang yang bisa gue pamerin ke orang-orang. Jadi jelasin sebelah mananya gue anggap lo barang? Menurut lo selama ini gue ngapain? Apa lo nggak sadar sama sekali?Does he love you better than I do?" Ini adalah bagian akhir dari kisah klasik di antara empat orang yang harus mengurai benang kusut di antara mereka. Karena setiap orang punya ruang khusus untuk untuk seseorang yang sulit untuk digantikan oleh orang lain.Mereka mengukirnya sedemikian rupa hingga tak ada senyawa apapun yang mampu menghapusnya begitu saja.
Back to You by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 857,721
  • WpVote
    Votes 29,836
  • WpPart
    Parts 7
Setelah empat tahun berusaha mengejar-ngejar Adrie, Emir akhirnya memiliki gadis itu. Setelah menjalani hubungan selama tiga tahun, Adrie mengakhiri hubungan mereka Setelah dua tahun berpisah, Emir bertemu kembali dengan Adrie. Ketika Adrie menyadari apa yang telah ia sia-siakan, Emir benar-benar sudah merasa lelah. Adrie pun mengambil langkah yang tak pernah ia pikirkan sebelumnya. Keduanya kemudian baru menyadari apa yang telah mereka lewatkan selama lima tahun terakhir.