Real life
38 stories
Play With Players (TERBIT) by Sweeticha
Sweeticha
  • WpView
    Reads 2,232,469
  • WpVote
    Votes 184,890
  • WpPart
    Parts 44
Asya memutuskan untuk pensiun menjadi playgirl setelah mendapat mimpi buruk. Selain itu, dia juga takut kena karma suatu hari nanti. Dalam masa jomlonya, kesibukannya hanya mengganggu Elvin, sang ketua osis yang dia panggil Ketua Oh-Shits karena sikapnya yang menyebalkan. Elvin juga satu-satunya cowok populer di sekolah yang tidak bisa Asya taklukkan. Berhasil membuat Elvin kesal menjadi kesenangan tersendiri untuk Asya. Apalagi saat dia berhasil membuat Elvin dikenal sebagai 'pacar Asyabila' daripada namanya sendiri, Elvin Nandra. Saat Asya berpikir karmanya tidak akan datang jika dia bertobat, ternyata dia salah. Karmanya datang saat Asya mulai setia. ___________________________________________________ "Gue nggak mau tau gimana caranya yang penting lo harus hilangin embel-embel 'pacar Asyabila' dari nama gue. Gue nggak sudi punya pacar kayak lo!" bisik Elvin tepat di depan muka Asya. Asya yang diperlakukan seperti itu bukannya takut malah semakin berani. Dia balik menatap Elvin dengan tatapan menggoda. Telapak tangannya berada di rahang Elvin, mengelus rahang itu dengan jarinya yang lentik. "Sayangnya, gue nggak mau. Gue akan buat nama lo dan nama gue selalu bertautan." Asya menatap Elvin dalam. Elvin merasa merinding di sekujur tubuhnya saat Asya mengelus rahangnya. Segera dia menepis tangan nakal itu dari wajahnya. Asya tersenyum saat menyadari apa yang dilakukannya berhasil mempengaruhi Elvin. "Terserah lo mau ngelakuin apa, tapi yang pasti gue nggak akan ngebiarin lo bikin citra gue buruk!" Highest Rank : #4 in Bad girl (03-05-2020) #1 in Smart (06-05-2020) #1 in Chicklit (30-05-2020) #1 in Kapten Basket (26-06-2020) #1 in Kocak (28-06-2020) #1 in Ketua Osis (20-07-2020) #3 in Playgirl (05-03-2021) #2 in Romance (15-04-2021) #1 in Humor (29-04-2021) #1 in Percintaan (14-05-2021) #3 in Komedi Romantis (14-06-2021) #2 in General Fiction (20-07-2021) #1 in Player (03-08-2021) #1 in Playgirl (21-08-2021) #1 in TeenFiction (26-12-23)
Mantan Rasa Pacar [END] by Arinann_
Arinann_
  • WpView
    Reads 1,563,891
  • WpVote
    Votes 92,324
  • WpPart
    Parts 33
[NEW COVER] Kisah antara Arkano Alfarezi Prasaja, si anak badung yang menjadi juara Olimpiade Matematika dengan Naura Salsabila Azzahra, si manis anggota ekskul jurnalistik yang terjerat dalam sebuah hubungan unik, mantan rasa pacar. © 2018. Arinan ______________________________________________ Budayakan follow sebelum membaca dan vote saat membaca! Terima kasih orang baik yang telah mengapresiasi karya! Cover by @inan.design
If Only by InnayahPutri
InnayahPutri
  • WpView
    Reads 5,337,587
  • WpVote
    Votes 355,669
  • WpPart
    Parts 51
#09 in Teenfiction (24 Januari 2018) Pemenang The Wattys 2017 kategori Riveting Reads Kita telah belajar banyak mengenai kehilangan. Menjejaki satu-persatu luka, demi menemui kebahagiaan bagi yang lain. Jatuh, sampai rasanya tidak mampu lagi berdiri. Terpuruk, hingga mengira bahwa mati segera menjemput. Selang waktu berjalan, kita belajar untuk bangkit. Mengira setelah segala hal menyakitkan terjadi, maka tinggal senyum yang menanti. Namun nyatanya semesta memang sekejam itu. Betapa pun kita berusaha lari dari kejaran luka, menipu diri sendiri, tak ada yang mampu menyangkal; Bahwa kita bukanlah pemilik akhir yang bahagia.
Selingkuh, Yuk? [TAMAT] by Lulathana
Lulathana
  • WpView
    Reads 5,790,026
  • WpVote
    Votes 420,983
  • WpPart
    Parts 36
Nara memergoki pacarnya berciuman dengan sahabat terdekatnya. Sakit hati, rasa dikhinati, semua berkumpul memenuhi rongga dadanya. Belum lagi orang-orang yang akan menatapnya iba. Berkata seberapa menyedihkan dia, ditikung sahabat sendiri. Tidak, itu tak boleh terjadi. Nara tak boleh dipandang sebagai pihak yang menyedihkan. Egonya yang tinggi membuatnya tak hanya diam meratapi. Akan Nara buktikan bahwa dirinya bukanlah yang terbuang. Tapi merekalah yang sampah yang tak pantas ada di hidupnya. Karena tekad itu, Nara pun menemui Naresh. Si cowok cuek yang selalu menjadi saingannya. "Resh, lo mau jadi selingkuhan gue nggak?" Lula Thana 14 Desember 2022 - 15 Maret 2023
Perfect Agreement by GreyaCraz
GreyaCraz
  • WpView
    Reads 5,546,107
  • WpVote
    Votes 457,432
  • WpPart
    Parts 52
Tak ingin menikah karena dijodohkan. Tak ingin pernikahannya dikontrol oleh orang asing tak dikenal. Pria dan wanita yang tak cukup akur sebagai teman apalagi sahabat ini memutuskan untuk menikah dengan alasan yang sama. Pernikahan yang tak diatur akan berjalan berapa lama itu berpondasi sepuluh perjanjian. Perjanjian yang semakin lama, semakin terus berkurang dan entah apakah pada akhirnya akan tersisa atau terhapus seiring waktu kebersamaan mereka. * Cerita sudah dibukukan. Ebook sudah tersedia di playstore.
+16 more
Dicari : Teman Sekamar [TAMAT] by nanda_kimm
nanda_kimm
  • WpView
    Reads 1,710,877
  • WpVote
    Votes 177,667
  • WpPart
    Parts 49
Ariel Ananda, perempuan tulen walau namanya lebih cocok untuk laki-laki. Mengambil keputusan besar untuk keluar dari rumah. Alasannya, keadaan yang tidak mendukung profesinya sebagai penulis. Wira Hermawan, editor disalah satu penerbitan yang sangat menjunjung tinggi kejujuran. Baginya, jujur lebih penting sekalipun itu menyakitkan. Pertemuan mereka dimulai dari kesalahan kecil. Iklan mencari teman satu apartemen yang Wira sebar mengatasnamakan Mira Hermawan. Start : 16 Agustus 2022 End : 26 Februari 2023
Tingkat Dua by coochocinoou
coochocinoou
  • WpView
    Reads 1,917,678
  • WpVote
    Votes 175,861
  • WpPart
    Parts 51
Bagi Arunika yang tidak shining simmering splendid, berkenalan dan menjadi dekat dengan seorang Raditya adalah salah satu hal yang mustahil dalam hidupnya. Kehidupan tingkat duanya yang hanya diisi dengan kuliah dan pulang tepat waktu, lalu berguling-guling di kamar untuk menonton drama cina tidak mungkin membuatnya memiliki kesempatan untuk berkenalan dengan orang-orang di luar circlenya. Lalu saat tiba-tiba dompetnya yang berisi surat-surat tertinggal ketika sedang di lakukan operasi lalu lintas, kecerobohannya justru berhasil membuatnya kini harus berurusan dengannya, Raditya sang Ketua Hima di jurusan yang diambilnya #1 Himpunan 7/10/2021 #1 Mahasiswa 2/11/2021 #1 Populer 10/11/2021 #1 Campuslife 10/11/2021 #1 Universitas 10/11/2021 #1 Crush 27/11/2021 #4 Chicklit 13/12/2021 #3 Romantis 18/12/2021
45 Days of KKN (Terbit)  by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 4,809,270
  • WpVote
    Votes 38,917
  • WpPart
    Parts 2
KKN, Kuliah Kerja Nyata? Kuliah Kerja Nguli? Kuliah Kerja Nangis? Well... for Putri KKN means: Trapped with 5 strangers, in which you're the only girl. How does it feel? Awalnya Putri ketakutan karena dihadapkan dengan lima mahasiswa dengan background jurusan yang berbeda. Putri yang tidak pernah menjadi pusat perhatian perlahan harus mulai membiasakan diri, beruntungnya kelima temannya tidak semenyeramkan bayangannya. Bersama dengan lima teman barunya, Putri seakan mendapat banyak rasa yang baru dia dapatkan setelah berkenalan dengan kelompok KKNnya. Mulai dari tahu rasanya diperhatikan, tahu rasanya menjadi prioritas, dan tahu kalau selama ini dia tidak berada di lingkungan yang tidak membiarkannya mendapat pengakuan. Dan ini adalah cerita Putri Zhalia dan 45 hari KKNnya bersama lima teman barunya. Cover by: @aejjsix (twitter) Start: March 05, 2019 End: May 16, 2019
Cinderrena [KARYAKARSA] by skyzafnia
skyzafnia
  • WpView
    Reads 570,280
  • WpVote
    Votes 75,264
  • WpPart
    Parts 23
Gimana kalau teman seapartemenmu ternyata cinta pertamamu waktu TK? * * * Content warning(s); alcohol; harsh words; smoking; dirty jokes; dirty pick up lines; kissing, etc. Jangan dijiplak! 🔪
Come Back to Bed 1  by liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    Reads 2,940,239
  • WpVote
    Votes 99,991
  • WpPart
    Parts 31
Tinggal di kost yang dimiliki oleh empat cowok ganteng, rupanya tidak lantas membuat Sabina bahagia, karena setiap hari akan selalu melihat 'pemandangan'. Interaksinya oleh empat bersaudara itu, malah membuat Sabina banyak makan hati. Apalagi ketika dia semakin jatuh cinta pada Bara, si anak kedua yang paling pendiam dan bermuka datar. Dari teman kostnya, Sabina juga mengenal Titi, yang mengenalkannya pada Calvin. Hubungan Sabina dan Calvin memang dimulai dengan kurang baik. Namun, itu tidak lantas membuat Calvin berhenti mencintai Sabina. Disisi lain, Sabina tengah berjuang untuk mendapatkan hati Bara yang pendiam, dan masih terjebak dengan masa lalunya. Meski sulit mengungkapkan apa yang dirasakannya, Bara menunjukkan perasaannya dengan menyelinap di kamar Sabina hampir setiap malam, untuk memeluk perempuan itu sepanjang malam. Lalu, ketika masa lalu Bara kembali muncul, akankah dia tetap tinggal bersama Sabina, atau kembali ke masa lalunya? Dan apakah Calvin berhasil mendapatkan hati Sabina? #1 Adult (as per Jan 12, 2020) #3 Roman (as per Jan 13, 2020) #1 Romansa (as per Jan 15, 2020) #1 Humor (as per Jan 15, 2020) #1 Percintaan (as per January 20, 2020) #2 Chicklit (as per January 20, 2020) #1 Bahasa indonesia (as per January 23, 2020) Copyright® 2019 by Liara