RaffiIrwansyah's Reading List
42 stories
TELUK ALASKA [SELESAI] ✅ by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 71,256,488
  • WpVote
    Votes 3,961,693
  • WpPart
    Parts 88
#1 in Teen Fiction [PROSES PENERBITAN] Alister Reygan, ia adalah cowok yang selalu menjadi idaman para wanita. Bukan hanya sekedar tampan, ia juga memiliki sebuah genk yang sering di sebut sebagai 'penguasa sekolah'. Nasib sial menimpa cewek teman sekelasnya. Di mana ia selalu menjadi objek bullying oleh genk nya. Alister sebagai ketua selalu paling kasar dan semangat dalam membully cewek tersebut. Sampai suatu hari Alister berhenti. Kata-kata kasar dan tatapan kebencian itu menghilang. Itu semua karena sebuah rahasia besar yang terpecahkan. Rahasia yang membuat hidupnya hancur seketika. Dan... Rahasia tersebut ada pada Anastasia Mysha, teman sekelasnya yang selalu ia sakiti. Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2018 By: Eka Aryani
DANADYAKSA by KumbangPolkadot
KumbangPolkadot
  • WpView
    Reads 1,973,299
  • WpVote
    Votes 197,007
  • WpPart
    Parts 70
Danadyaksa adalah laki-laki dengan hidup yang sangat sederhana. Cibiran dan hinaan sering didapatkannya dari teman-teman satu sekolahnya terutama perempuan karena menggunakan sepeda motor beat berwarna hitam setiap berangkat sekolah. Orang tuanya meninggal ketika ia masih duduk di bangku SMP, meninggalkan dua orang adik yang harus Aksa hidupi. Menjadi Ayah, Ibu sekaligus kakak di usianya yang begitu belia bukanlah hal yang mudah. Aksa mulai bekerja semenjak orang tuanya meninggal untuk memenuhi kebutuhannya serta kedua adiknya yang masih kecil. Menjadi kuli bangunan, penjaga toko, pelayan restoran dan berbagai pekerjaan serabutan lainnya Aksa lakukan. Aksa pernah berkata: "Nggak papa gue nggak punya masa depan yang terjamin, tapi adek-adek gue harus punya masa depan. Harus jadi orang besar." Aksa tidak pernah memikirkan perihal cinta. Yang ia pikirkan hanyalah adik-adiknya. Bagaimana masa depan adiknya, bagaimana mendidik adiknya dengan baik dan bagaimana adiknya bisa menikmati hidup seperti anak lainnya yang penuh kebahagiaan dari keluarga. Namun, Aksa mulai tertarik dengan cinta semenjak ia mulai mengenal Alsava. Gadis yang dikenalnya sejak insiden Aksa yang tanpa sengaja menginjak kacamata Alsava. Tapi rasanya sangat tidak mungkin untuk memiliki Alsava yang latar belakang ekonominya sangat jauh beda dengan dirinya. Apakah mereka bisa bersama? Mungkin. Atau justru, tidak akan pernah bersama. ** "Sa, gue boleh suka sama lo, nggak?" "Tunggu gue sukses." ** "Gue kalo mau suka sama Alsava juga harus sadar diri. Gue orang nggak punya. Beda sama dia." ***
SENJA : Aku Untuk Kamu by syndrumy
syndrumy
  • WpView
    Reads 527,662
  • WpVote
    Votes 7,602
  • WpPart
    Parts 11
𝐉𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐥𝐮𝐩𝐚 𝐟𝐨𝐥𝐥𝐨𝐰 𝐬𝐞𝐛𝐞𝐥𝐮𝐦 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐚𝐜𝐚 ⚠️SEBAGIAN AKHIR CERITA TELAH DI HAPUS, KALIAN BISA LANJUT BACA GRATIS DI APLIKASI DREAME DENGAN JUDUL YANG SAMA⚠️ *** Dia Raksa Dhananjaya Gutama. Dingin. itu yang mendeskripsikan segala sikap Raksa pada Senja, si cewek yang ngotot ingin dicintai. Bisakah manusia sedingin Raksa luluh oleh perempuan macam Senja yang menyimpan banyak rahasia dan rasa sakit? "Memilih antara bertahan dengan rasa sakit atau melepaskan dengan terluka?" *** ⚠️WARNING!!!⚠️ 𝐂𝐄𝐑𝐈𝐓𝐀 𝐈𝐍𝐈 𝐇𝐀𝐍𝐘𝐀𝐋𝐀𝐇 𝐅𝐈𝐊𝐒𝐈 𝐃𝐀𝐍 𝐒𝐄𝐋𝐔𝐑𝐔𝐇𝐍𝐘𝐀 𝐀𝐃𝐀𝐋𝐀𝐇 𝐅𝐈𝐊𝐒𝐈, 𝐓𝐈𝐃𝐀𝐊 𝐀𝐃𝐀 𝐒𝐀𝐍𝐆𝐊𝐔𝐓 𝐏𝐀𝐔𝐓𝐍𝐘𝐀 𝐃𝐄𝐍𝐆𝐀𝐍 𝐊𝐄𝐇𝐈𝐃𝐔𝐏𝐀𝐍 𝐍𝐘𝐀𝐓𝐀!!! Start : 03.03.2021 Finish : 11.04.2021 Copyrigth ©2021 🅑🅨 🅢🅨🅝🅓🅡🅤🅜🅨
BENALU [END] by Rrhacha
Rrhacha
  • WpView
    Reads 3,394,148
  • WpVote
    Votes 294,249
  • WpPart
    Parts 60
Jika kalian pernah membaca cerita tentang sebuah keluarga yang berpisah dengan putri mereka lalu di pertemukan lagi, Dan mereka hidup bahagia. Berbeda dengan cerita Benalu ini. Benalu itu sebuah nama tentang tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain. Namun yang ini beda, bagaimana jika nama Benalu adalah nama seorang gadis cantik berusia tiga belas tahun. Tidak ada nama panjang atau nama depannya hanya BENALU Benalu tidak hilang dari keluarganya, dia ada, tapi tak dianggap. Ada namun terasa tidak ada Benalu yang selalu merasakan kekerasan dari keluarganya namun masih bisa tersenyum kepada mereka. Benalu yang tidak boleh melihat dunia luar, namun masih berusaha melihatnya menggunakan televisi Benalu yang tidak di perbolehkan belajar, namun masih diam diam belajar Yang boleh Benalu lakukan hanya bekerja seperti menjadi PEMBANTU Dia Benalu, gadis cantik yang di besarkan oleh kepala pembantu dirumahnya dan para pembantu lainnya Yang Benalu inginkan adalah tau wajah ayah kandungnya! Benalu tau nama pria yang menjadi ayahnya, tapi tidak dengan wajahnya. Karna mereka bilang bahwa sang ibu saat itu sedang berselingkuh dengan pria lain dan melahirkan Benalu Hingga suatu hari tuhan mengabulkan permintaan Benalu, Benalu mengetahui siapa jati dirinya sendiri. Hanya dirinya sendiri, benalu tidak memberi tahu kepada semua orang. Dia tidak mau! Lebih baik berpura-pura tidak tau apa-apa di banding mengetahuinya. Benalu merasa kecewa, marah dan sedih bersamaan Satu harapan lagi yang di inginkan Benalu, dia ingin ikut pergi bersama almarhumah sang ibu. Apa tuhan akan mengabulkan permintaan Benalu lagi? ✋ No plagiat! Budayakan follow akun penulis sebelum membaca! *** # 1 Anak (14112021) # 1 Kakak (19112021 # 1 menyesal (12122021) # 1 Kecewa (20112021) # 3 kepercayaan (09122021) # 6 sedih (09122021) # 8 daddy (09122021)
Beautiful Girl [END] by dezznr
dezznr
  • WpView
    Reads 43,182
  • WpVote
    Votes 3,769
  • WpPart
    Parts 55
( Karya 2) Reana Gracelina adalah gadis berkulit sawo matang dengan mata berwarna hitam yang indah. Tapi entah kenapa di sekolahnya lebih mengutamakan fisik. Dia menjadi bahan bully selama 3 tahun. Dia tidak punya teman. Bahkan keluarga kecil pun tak punya. Ada. Ibunya masih ada. Tapi wanita itu tidak pernah menganggap dirinya ada di dunia. Reana menjalani hidup dengan kesabaran yang masih ada. Kadang dia berpikir untuk menghabisi diri, tapi dia tahan. Toh, jikalau dia mati pun, tak akan ada yang menangis atau sudi melayat di kuburannya. Kehidupan Reana berubah perlahan-lahan begitu dirinya bertemu dengan dua cowok yang memiliki kepribadian yang saling bertolak belakang. Kenric, cowok yang datang tiba-tiba saat dirinya hampir bunuh diri. Cowok yang menyemangati Reana, mengatakan jika dia sudah cukup untuk kata sempurna. Cowok yang mempunyai rahasia tersembunyi. Rigel, cowok populer di SMA Cendana. Cowok incaran semua siswi. Tapi bagi Reana, Rigel adalah cowok yang menyebalkan dan tak tahu tata krama. Cowok yang kadang baik dan membuatnya dongkol sampai ubun-ubun.
REYHAN by Luneth00
Luneth00
  • WpView
    Reads 2,017,605
  • WpVote
    Votes 177,218
  • WpPart
    Parts 73
PART LENGKAP Hujan, Reyhan , dan Caca. Pertemuan itu tak pernah direncanakan. Di halte bus yang basah oleh hujan, saat dunia Reyhan runtuh karena kehilangan sahabat dan dikhianati sosok terdekatnya. Di tengah kehancurannya, Caca datang. Gadis asing yang berani mendekatinya, dan memberinya seteguk air di tengah derasnya luka yang tak terlihat. Reyhan adalah ketua geng Archer, siswa paling ditakuti di sekolah juga seorang sosiopat yang terbiasa mengendalikan segalanya. Kini, dia mendapati dirinya telah terikat pada ketulusan hati Caca. Dari rasa butuh tumbuh menjadi rasa ingin memiliki. Dari kekaguman berubah menjadi obsesi. Bagi Caca, perhatian Reyhan adalah ancaman. Bagi Reyhan, Caca adalah pelarian sekaligus tujuan. Lantas, ketika cinta dan obsesi bersinggungan, siapakah yang akan berakhir paling tersakiti? "Lo tuh nggak suka sama gue. Lo cuma terobsesi sama gue!!" tegas Caca. "Kalo cara gue perjuangin lo ini disebut obsesi. Terus arti memperjuangkan yang bener itu gimana?" tanya Reyhan.
Damian & Evelyn | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 1,539,233
  • WpVote
    Votes 47,461
  • WpPart
    Parts 8
Penulis : Shineeminka Cover : Ghinabastiana "Kenapa aku terlahir berbeda?" Kalimat itulah yang selalu Evelyn tanyakan saat ia dikucilkan oleh orang-orang sekitarnya karena dia hanya memiliki satu tangan, bahkan gara-gara ketidak sempurnaannya itu Evelyn harus mendapatkan prilaku tidak baik dari ayahnya sendiri. Sosok ayah yang seharusnya dapat menjadi pelindungnya dari rasa sakit tapi pada kenyataannya malah dialah yang menorehkan luka yang begitu dalam pada diri Evelyn, hanya sosok ibulah yang menjadi pelindung dan penopangnya. "Andai aku diberi kesempatan oleh Tuhan untuk memilih, aku akan lebih memilih untuk tidak terlahir di dunia ini."
AILEEN & REGAN [TELAH TERBIT] by its_babypanda
its_babypanda
  • WpView
    Reads 17,792,477
  • WpVote
    Votes 1,543,153
  • WpPart
    Parts 55
#1 in roman Agustus 2021 #1 in pregnant juli 2021 #1 in toxicfamily Juli 2021 #1 in tanggungjawab Agustus 2021 #1 in mba Agustus 2021 #1 in chicklit Agustus 2021 #1 in getaran Agustus 2021 #2 in romance Agustus 2021 #2 in getaran Agustus 2021 #2 in fiksiremaja Agustus 2021 #3 in fiksiremaja Agustus 2021 #2 in sakit April 2022 ⚠️Banyak typo, authornya malas revisi⚠️ Tidak di harapkan kehadirannya oleh orang-orang? teman? Sahabat? sudah biasa, tapi bagaimana jika kehadirannya tidak di harapkan oleh keluarga dan orang tuanya sendiri? Memangnya ada kisah seperti itu? jawabannya adalah ada, kisah ini dialami oleh gadis bernama Aileen Chalondra, dia ada namun ditiadakan, dia nyata namun disamarkan dan dia sempurna namun dirusakkan. Takdir seolah tidak pernah memihaknya, dikala keluarga membenci dan tak memperdulikannya dia kembali tertimpa musibah, musibah yang berhasil merenggut masa depannya. Seorang manusia kecil hadir di rahimnya tanpa di duga-duga. Sebuah kecelakaan yang ia alami tanpa sengaja itu merubah hidupnya menjadi semakin tidak tertata, semua adalah karena dia dan Regantara Danurendra terlibat insiden tak terduga, hingga pada akhirnya hadirlah sesosok janin tak berdosa yang tumbuh dalam tubuhnya. "Kenapa gak jujur sama gue?" Aileen terdiam. "Kenapa lo sembunyiin dia dari gue? Lo takut gue apa-apain dia?" BENAR! namun Aileen tetap diam tak berani membuka suara. Regan memeluk Aileen, "Mau bagaimana pun, dia hasil dari perbuatan gue. Dia darah daging gue, dia anak gue. Gue gak akan sebejat itu buat ngehilangin dia." bisik Regan pelan. Lalu bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? Apakah Aileen hidup dengan bahagia bersama Regan atau malah dia semakin menderita dengan Regan? Apakah keluarga Aileen bisa menerima gadis itu pada akhirnya, ataukah malah tambah membenci Aileen karena kehadiran bayi itu? Mari simak ceritanya, thanks for readers. PLEASE FOLLOW THE ACCOUNT FIRST BEFORE STARTING TO READ🐰❤ START: 07 JUNI 2021 FINISH: 13 AGUSTUS 2021
PACARNYA BOO (Sudah Terbit) by abellstr25
abellstr25
  • WpView
    Reads 9,988,751
  • WpVote
    Votes 838,089
  • WpPart
    Parts 65
Satu hari sebelum mawar putih layu dia pernah berkata, "Jangan takut kehilangan. Karena sejatinya hidup adalah tentang kembalinya ke pelukan Tuhan." Saffiyah adalah gadis yang menduduki peringkat akhir di sekolah hal itu membuat Saffiyah mendapatkan perlakuan kasar dari sang Papa. Disatu sisi dia juga bahagia bisa menjadi pacar dari cowok paling pintar di sekolah. "Boo?" "Ya." "Saat aku udah nggak kuat untuk bertahan. Aku mau kamu tetap jadi Boo yang aku kenal. Jangan pernah berubah dan jangan pernah menyepelekan hal kecil yang membuat kamu kehilangan. Karena kamu nggak tahu kalau hal kecil yang kamu abaikan bisa menjadi penyesalan kamu." "Saf?" "Boo, aku udah nggak kuat. Sakit banget rasanya."
Sekolah Zombie [END] by aqillazahraf
aqillazahraf
  • WpView
    Reads 41,077
  • WpVote
    Votes 2,429
  • WpPart
    Parts 14
Apa yang terjadi dengan sekolah ku?kenapa,seluruh lorong dipenuhi darah dan organ tubuh yang berceceran?apa ada teror?kenapa sekolah yang tadi-nya ramai dengan tawa dan canda,sekarang ramai dengan teriakan dan jeritan?ku harap sekolah ku ini tidak apa-apa. Tapi ternyata tidak!