The Only Juliet | Joker Game
[NEW VERSION] Bermula dari surat tugas pertama, aku yang masih sehijau rumput di taman diharuskan menerima perintah menggantikan seorang atasan menjadi jembatan penghubung markas pusat dengan sebuah divisi yang eksistensinya hanya diketahui sekelumit orang saja. Ini tentang diriku dan delapan persona dalam Divisi D. T...