Daftar bacaan LyraAphrdth
2 stories
Atalaric (END) by rara_sg6781
rara_sg6781
  • WpView
    Reads 4,223,337
  • WpVote
    Votes 131,246
  • WpPart
    Parts 62
Seorang gadis bernama Grizelle Adlyn Queensha yang sejak kecil tidak pernah merasakan yang namanya kasih sayang, baik dari orangtua maupun saudaranya. Grizelle tidak sengaja bertemu dengan seorang pria bernama Atalaric Tristan Felix yang hampir menabraknya. Pada saat itu Atalaric mengendarai motornya dengan ugal-ugalan, akibat efek mabuk. Bagaimana jadinya, gadis yang baik, cantik, pendiam bertemu dengan seorang pria yang terkenal dengan julukan Devil Boy. Apakah kehidupan Grizelle akan baik-baik saja atau tidak? - "Lo yang duluan untuk masuk ke dalam kehidupan gue, itu artinya mulai sekarang lo harus menuruti semua perintah gue kalo lo mau aman. Sekali lo melanggar, lo pasti tau akibatnya Grizelle Adlyn Queensha." Bisik Atalaric membuat gadis itu merinding ketakutan. - "K-kenapa?" Tanya Grizelle terbata-bata. "Gak usah ganjen jadi cewek! Lo tu udah punya anak! Kalo sampe Al tau liat kelakuan lo pasti dia bakal jijik banget liat muka lo!" Ketus Atalaric. - "Lo kalo misalkan disuruh pilih antara gue sama Alaric, lo pilih siapa?" "Al lah." Jawab Grizelle sigap tanpa melihat kearah Atalaric. "Bangsat!" Umpat Atalaric kesal. - "I die, you must also die with me. I don't want another guy to take my place." Ucap Atalaric dengan serius. - Warning!!!!! Bijaklah dalam membaca, karena cerita ini banyak mengandung kata-kata kasar!!!!! Rank: #1 gengsi (06 Nov 2023) #1 youngpapa (15 Okt 2023) #1 youngmama (15 Okt 2023) #9 badboy (15 Okt 2023) #12 cool (15 Okt 2023) #12 gengmotor (15 Okt 2023) #9 happyending (16 Okt 2023) #18 dingin (15 Okt 2023) #11 cemburu (15 Okt 2023) #1 possesiveboyfriend (10 Nov 2023) #9 coldboy (20 Feb 2024) #4 Psychopath (04 Apr 2024) #11 masasma (19 Mei 2025)
00.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 61,217,712
  • WpVote
    Votes 5,847,676
  • WpPart
    Parts 51
"𝚂𝚎𝚙𝚊𝚜𝚊𝚗𝚐 𝚕𝚞𝚔𝚊 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚋𝚎𝚛𝚊𝚔𝚑𝚒𝚛 𝚍𝚞𝚔𝚊." -𝒜𝓂𝑒𝓎𝓈𝒾𝒶𝒶, 𝟢𝟢.𝟢𝟢 "Tolong jemput gue, Ka," pinta gadis itu. "Gak bisa, gue mau jemput Nilam." Jawaban dari seberang sana. "Berarti gue boleh minta jemput Sekala?" tanya gadis itu akhirnya. "Ganjen banget! Pesen taksi kan bisa." Gadis itu memasang raut tak percaya. "... gak waras lo, Ka." •••• "Lo lebih ngebela Nilam dibanding gue yang pacar lo sendiri, Ka!?" bentak Kara. "Nilam itu lagi sakit, Kara!" Naka balas membentak gadis itu. "Iya, sakit jiwa!" tandas Kara. •••• "Naka! Lo bilang lo bakal selalu percaya ama gue!" ucap Kara memohon "Itu dulu. Minggir!" ucap Naka dingin. •••• "Bahagia terus, Kara." "Lo peduli?" •••• "Pilihan lo cuma dua." "Mati tragis." "Atau hidup tragis." -00.00 Start ➡️11 April 2021 End ➡️9 Agustus 2021