Fantasy story
6 stories
Bad Boy Is A Good Papa [END] by kecoamerahmuda
kecoamerahmuda
  • WpView
    Reads 39,094,645
  • WpVote
    Votes 2,442,444
  • WpPart
    Parts 45
🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentangan bukan? Tapi itulah realita. Semua itu berawal dari sang Bad Boy dan musuhnya datang ke pesta ulang tahun teman satu angkatan mereka. Merekalah, Arthur Simon Moracco dan Kinzy Putri Steamint. *** Copyright 2017, Kecoamerahmuda. Publikasi hanya di Wattpad.
Choices [PUBLISHED] by priscillangel
priscillangel
  • WpView
    Reads 2,742,924
  • WpVote
    Votes 229,081
  • WpPart
    Parts 65
Pernahkah dirimu berpikir bahwa kau berbeda dari keluargamu ? Seakan dirimu bukanlah bagian dari mereka dan seperti menjadi orang asing diantara keluargamu sendiri ? Bagiku pikiran itu adalah hal yang selalu kurasakan ketika melihat keluargaku, baik Ibu, Ayah bahkan Kakak Laki-laki ku sendiri. Tapi kau tahu apa yang lucu ? Bagimu mungkin keluargaku-lah yang Aneh, tapi bagiku, Aku-lah yang aneh karena aku berbeda dari orang-orang terdekatku. Ya. Aku adalah Manusia. Dan. Keluargaku adalah Werewolf. Cerita Pertama dari Werewolf Life Series karya Priscillangel. |HIGHEST RANKING: #1 IN WEREWOLF CATEGORY [16.12.18] #1 IN FANTASI CATEGORY [14.12.18]| WARNING: Choices di Wattpad ini hanya tersedia sampai Part 27 saja, untuk selengkapnya bisa langsung mengunjungi Instagram @euphoriapublisher atau Shopee @euphoriagroup untuk membeli Novel dari Choices ini. with love, priscillangel
Skyggen (END) by you_zHa
you_zHa
  • WpView
    Reads 11,663,844
  • WpVote
    Votes 913,113
  • WpPart
    Parts 86
"Apa yang sudah kau lakukan padaku, brengsek!" Miya menatap nyalang pada Anders, dadanya naik turun penuh emosi. Tangannya mempererat lilitan selimut yang membungkus tubuhnya. Anders tersenyum hangat, "bukan saya, tepatnya Anda, Princess." "Apa maksudmu? Kau memperkosaku, Letnan keparat!" Anders menggoyangkan jarinya, menyanggah. Dengan santai pria itu mengambil ponsel miliknya di atas nakas. Mengotak-atiknya, dan kemudian terdengar sebuah rekaman suara yang membuat Miya membelalakan matanya, tidak percaya. Itu suaranya... Suara desahan... Bahkan suaranya yang memaksa Anders untuk bercinta dengannya. Napas Miya semakin memburu tidak beraturan. Dan dengan gerakan cepat, Miya keluar dari dalam selimutnya, menerjang Anders untuk merebut ponsel di tangan Ajudannya itu, sambil terus berteriak dan memaki Anders menggunakan semua kata-kata kasar yang semampunya ia keluarkan. ____________________________________________ Mulai menulis : 01 Januari 2020
Childish Mate [END] by Ichanieu
Ichanieu
  • WpView
    Reads 5,321,537
  • WpVote
    Votes 458,618
  • WpPart
    Parts 62
Sikap Roseline yang kekanakan membuat semua orang kesal sekaligus gemas. Bagaimana menurut kalian jika ternyata Roseline yang kekanakan, ceroboh, bodoh dan lemah memiliki mate yang berbanding terbalik dengannya? PS : Baca aja dech, memang snipnosis-nya gaje. Tapi kalau udah baca Prolog bakal ketagihan kok ;) Highest Rank : Rank 1 Fantasy >> 11 May 2020
Chroma & Achromos [COMPLETED] by sharadev
sharadev
  • WpView
    Reads 2,959,987
  • WpVote
    Votes 259,491
  • WpPart
    Parts 47
#1 in Sihir (06-04-2019) #1 in Psychological (08-10-2019) #2 in Fantasy (15-07-2020) #2 in Historical (21-06-2019) #2 in Tragedy (08-10-2019) #3 in Prince (17-03-2019) #3 in Psychological (06-04-2019) #4 in Magic (07-01-2019) #7 in Tragedy (06-04-2019) Chroma si rubah berbulu perak, begitu semua orang memanggilnya. Matanya yang berwarna emas dan rambutnya yang berwarna perak membuatnya mendapatkan julukan seperti itu. Ia adalah gadis bertubuh mungil yang memiliki kemampuan luar biasa. Pekerjaannya adalah pekerjaan yang sangat tidak terduga dan penuh dengan kekacauan. Hari-harinya yang penuh dengan kekacauan itu bertambah rumit ketika sebuah tawaran pekerjaan dari Kerajaan Hecca membuatnya melakukan pekerjaan yang tidak biasa: menyamar menjadi putri Kerajaan Hecca dan menikah dengan seorang raja muda dari Kerajaan Chraz. Saat itu, tirai panggung terbuka, menandakan pertunjukkan telah dimulai. [Warning: 15+!] Contains violence and rude words. Read at your own risk.
Love of Dionysus [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 3,301,275
  • WpVote
    Votes 92,707
  • WpPart
    Parts 8
[Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan bereinkarnasi menjadi tokoh penjahat di novel ini. Justru, aku bereinkarnasi menjadi tokoh sampingan yang benar-benar tidak penting. Saking tak pentingnya, aku hanya muncul di sebuah adegan dimana sang tokoh utama membaca selembar surat kabar yang mengabarkan kematianku sang putri count. Ya, hanya itu. Di surat kabar tersebut dituliskan diriku yang mati karena dibunuh oleh suamiku sang villain di novel yang kubaca, atau dalam kata lain adalah aku mati karena kekerasan dalam rumah tangga sih. Demi menyelamatkan nyawaku sendiri, aku kabur dari pernikahan dan berlari ke kastil yang dihindari banyak orang, karena beredar rumor bahwa kastil tersebut dihuni oleh sesosok hantu yang akan membunuh siapapun sosok yang berani menginjakkan kakinya di kastil tersebut. Dan sebelum dibunuh, hantu tersebut akan mengabulkan satu permintaan terakhir dari orang yang dibunuhnya. Cih, kalian pikir aku akan percaya dengan rumor sampah seperti itu, yang sekarang kubutuhkan adalah tempat yang terpencil dan dijauhi orang-orang agar diriku dapat bersembunyi. Hm, itu pemikiranku sebelum aku bertatapan langsung dengan dia, sang penghuni kastil yang bahkan ditakuti oleh seluruh Raja di dunia fantasi ini sekalipun. "Dionysus." ===== "Tidak salah kok memuji suami." "Kalau gitu puji dulu istrimu." "Kau cantik." ANJIRR! GA KUAT! ===== Seri kedua 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. 1# Komedi (280820) 1# Fantasi (310820) 2# Humor (170521) #1 Dimensi #1 Kastil #1 Dionysus #1 Novel (250820) First chap: 9 Juli 2020 Last chap: 17 Agustus 2020 Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May Fantasi - Romance - Comedy - Reinkarnasi