semua orang harus baca!!!
17 stories
In a Rainy Autumn [END] by AdistaSucardy
AdistaSucardy
  • WpView
    Reads 141,770
  • WpVote
    Votes 22,726
  • WpPart
    Parts 64
Sebuah tragedi kecelakaan pesawat membuat Clavina Rose mengalami luka fatal yang mengantarkannya pada koma berbulan-bulan lamanya. Kondisinya yang memprihatinkan membuat para dokter yang menangani gadis itu merasa putus asa dan nyaris memilih untuk menyerah. Namun tanpa disangka, sebuah keajaiban terjadi. Clavina terbangun dari tidur panjangnya setelah sekian lama bertarung melawan maut. Gadis itu merasa teramat bersyukur, namun di sisi lain ia harus menerima kenyataan bahwa ia telah terdampar di sebuah kota kecil yang sama sekali tak dikenalinya dalam keadaan sebatang kara. Luka akibat kehilangan orang-orang yang dicintainya, ditambah rasa trauma atas insiden mengerikan yang menimpanya membuat Clavina perlahan kehilangan cahaya terakhir semangat hidupnya. Di tengah gelombang keterpurukan, Clavina dikejutkan oleh kehadiran sesosok pria misterius bernama Mark Evano yang tiba-tiba ingin menjadi pahlawannya. Siapakah Mark Evano sebenarnya dan mengapa ia terus bersikeras untuk tidak pernah meninggalkan sisi Clavina?
Autumn Evermore [END] by AdistaSucardy
AdistaSucardy
  • WpView
    Reads 72,239
  • WpVote
    Votes 9,570
  • WpPart
    Parts 53
[Sequel of In A Rainy Autumn] Halo. Selamat datang di potongan-potongan kisahku yang lain. Sebuah rangkaian cerita akan saat-saat di mana Mark begitu setia menjadi penguatku menjalani masa perjuangan menjadi seorang calon ibu. With Love, -Clavina
Diary SMA Gantari by RedSegreto
RedSegreto
  • WpView
    Reads 323,132
  • WpVote
    Votes 29,123
  • WpPart
    Parts 60
(COMPLETED) Yasmin adalah Gadis SMA biasanya yang tubuhnya sedikit tambun. Ia merasa kalau hidupnya akan terasa biasa saja, tanpa ada kisah-kisah romansa di masa SMAnya seperti kebanyakan orang. Menurutnya lagu kisah kasih di sekolah milik Chrisye itu sama sekali tidak ada relate-relatenya dengan dirinya. Karena ya, selama satu tahun ia bersekolah di SMA gantari, ia tidak pernah merasakan yang namanya kisah kasih. Jadi ya, wajar saja jika Yasmin tidak menyukai lagu itu. Hampir setiap hari, fikiran menyalahkan tubuhnya yang gemuk selalu hinggap di otaknya. Andai saja ia kurus ia pasti... Andai saja perutnya tidak besar ia pasti... Andai saja ia cantik ia pasti... Semua ia salahkan, hingga suatu waktu munculah suatu kejadaian tidak terduga di dalam hidup Yasmin. Pernggemar rahasia. Yasmin yang gemuk itu ternyata mempunyai penggemar rahasia. Sebuah coklat dan sepucuk surat cinta, pada akhirnya selalu menemani hari-hari Yasmin di sekolah. Yasmin, dan temannya pada akhirnya memutuskan untuk menyelidiki tentang si penggemar rahasia Yasmin itu. Dan kejadian demi kejadian terus berdatangan, bahkan, sampai yang tidak di sangka-sangkapun terjadi. Apalagi, kejadian tersebut juga melibatkan cowok nomer satu di sekolah dan juga cinta pertama Yasmin. Bagaimana kah kelanjutana kisah Yasmin dan penggemar rahasianya itu?
God Gives Me You by MrsJugo
MrsJugo
  • WpView
    Reads 3,642,874
  • WpVote
    Votes 97,392
  • WpPart
    Parts 16
Bagi Aria, membahagiakan eyangnya adalah tujuan hidupnya. Apapun dia lakukan, termasuk menikahi Satriya. Bagi Satriya, menikah atau tidak menikah sama saja. Menikahi Aria atau orang lain, tidak ada bedanya baginya. Pernikahan mereka berjalan dengan baik tanpa drama. Tak ada bedanya sama sekali menikah atau tidak menikah. Mereka hidup masing-masing. Aria di Jogja dan Satriya di Jakarta. Tapi bagaimana ketika akhirnya Satriya memutuskan hidup di Jogja dan mereka tinggal di satu rumah yang sama? Bahkan satu kantor yang sama? But, what if love never says hi to them? 🌻🌻🌻🌻🌻🌻 Start : 5 Juni 2022 Finish : 21 April 2023
AFTER WE MEET AGAIN - SEGERA TERBIT - DIHAPUS SEBAGIAN by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 5,101,116
  • WpVote
    Votes 579,023
  • WpPart
    Parts 36
Terbit cetak dengan judul "SETELAH KITA BERTEMU" Sebagian part sudah dihapus. Setiap orang pasti pernah melakukan satu kesalahan besar. Kesalahan yang membuatnya menyesal bahkan sampai bertahun-tahun kemudian. Bagi Gadis, kesalahan terbesar itu adalah mencium pria yang baru dikenalnya selama beberapa jam di sebuah pesta. Mungkin bukan hal serius untuk sebagian orang, namun bagi seorang Gadis Paragita, itu adalah sebuah fatal error yang jadi tanda adanya logical fallacy. Bertahun-tahun Gadis sudah berhasil melupakannya. Apalagi dengan segala drama di keluarganya yang membuatnya memilih kerja di sebuah media daring kecil alih-alih perusahaan keluarga yang merajai 40% sektor properti di Indonesia. Hingga suatu hari, kesalahan itu muncul di hadapannya kembali. Berwujud seorang pria dengan senyum hangat dan aroma roti. Seharusnya Gadis punya sejuta alasan untuk membencinya. Sebab pria itu punya nama yang membuat kakaknya hampir mati, dan Gadis kehilangan mimpi-mimpinya. Pria yang membuatnya takut setengah mati, sekaligus pria yang selalu berhasil membuatnya yakin bahwa semua akan baik-baik saja dan dirinya pun layak dicintai. "Kamu adalah hal paling serius yang pernah saya miliki, Gadis. Saking seriusnya, sampai saya takut sendiri." Start: 17 Februari 2018 Finish: 13 Mei 2018
Parade Ngengat by lumelux
lumelux
  • WpView
    Reads 1,052,289
  • WpVote
    Votes 132,660
  • WpPart
    Parts 49
Jadi begini. Mbak Laras yang merupakan mahasiswi jurusan Biologi jadi-jadian berpapasan takdir dengan Mas Yanu, mahasiswa Sastra Inggris yang diam-diam suka menulis puisi. Ini romansa anak muda yang sederhana, suatu proses jatuh cinta. Namun, mungkin pembaca akan menemukan satu dua hal, entahlah, dari sudut pandang orang-orang yang harusnya tak berhak mendapat kisah. (R+15)
Secret Wife (TAMAT) by mrs_severus21
mrs_severus21
  • WpView
    Reads 3,385,500
  • WpVote
    Votes 172,235
  • WpPart
    Parts 36
"Are you clean? Are you virgin?" Sabrina terkejut oleh pertanyaan yang tiba-tiba dilontarkan oleh Nick. "Yes," katanya dengan kaku. "So, lets get married," sahut Nick ringan. "Secretly." ☘️☘️☘️ We don't meet people by accident. They are meant to cross our path for a reason. ☘️☘️☘️ Sabrina Aurora Aletta, 23 tahun, tidak pernah mengira kalau Nicholas Aldo Widjaja, 35 tahun, yang biasa dipanggil Chief Nick, akan menawarinya hubungan pernikahan. Karena di kantor, pria itu seolah tidak mengenalnya. Jangankan menyapa, menunjukkan tanda-tanda mengenal pun tidak pernah. Sabrina maklum. Karena dia hanyalah pegawai kontrak baru dengan jabatan sangat rendah, yaitu staf general affair. Sampai suatu peristiwa mengubah semuanya. Tahu-tahu dia mendapat tawaran menjadi istri rahasia Chief Nick. Sabrina yang berada dalam situasi kesulitan ekonomi dan butuh perlindungan karena kondisinya yang sebatang kara, menerima tawaran itu. Kenapa tidak? Dia tidak memiliki banyak pilihan dalam hidup. Juga, sejauh ini Sabrina mengenal Chief Nick sebagai pria yang baik. Namun, benarkah semua itu kebetulan semata? Karena kebetulan Chief Nick butuh seorang wanita untuk menemaninya di rumah dan "kebetulan" Sabrina bersedia? ☘️☘️☘️ Start 1 November 2022 End 14 February 2023 Playlist : Mirrors - Justin Timberlake Without You - Avicii Too Good At Goodbyes - Sam Smith Slipping Through My Fingers - Ethan Hodges *mature content* 🔞🔞🔞 Catatan peringkat paling berkesan 28 Des 2022 #7 chicklit #2 adultromance
Minimalisa by vinividivivi
vinividivivi
  • WpView
    Reads 952,629
  • WpVote
    Votes 3,391
  • WpPart
    Parts 4
𝕸𝖎𝖓𝖎𝖒𝖆𝖑𝖎𝖘𝖆 ʰⁱˢ ᶠᵃᵛᵒʳⁱᵗᵉ ᵇᵃʳᵇⁱᵉ ᵍⁱʳˡ [[ PG-13 ]] • romance + comedy + sci-fi = Minimalisa • *** Alisa: "Tuhan, tolong kecilkan aku. Sedikiiit aja. Seratus tujuh puluh senti itu terlalu tinggi. Aku susah cari pacar!" Tuhan: "As you wish!" Keesokan harinya, aku terbangun tanpa busana bersama seorang pria yang mengatakan bahwa semalam tubuhku menyusut seukuran boneka Barbie selama 12 jam, setelah tanpa sengaja meminum obat hasil percobaannya. *** Alisa Amarilis, 20 tahun, mahasiswi. Jumlah mantan = jumlah pacar = nol. Iri sama cewek-cewek mini nan unyu yang bisa dengan mudahnya dapet pacar. Padahal dia cantik (menurutnya sendiri). Cuman, tinggi badan 170cm itu memang nggak imut. Anugerah Vanadi, 30 tahun, profesor biokimia. Duda satu anak. Tidak sengaja memberi obat yang salah untuk Alisa, dan akibatnya, mereka harus tinggal satu atap. *** Start: 14 Juli 2018 End: ?
Aphiemi ( EDITED) by gracetioso
gracetioso
  • WpView
    Reads 3,351,654
  • WpVote
    Votes 321,104
  • WpPart
    Parts 58
Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak singkatan di sana sini). Yang membuatku pusing bukan karena Jason Handojo ganteng. Namun karena ada masa lalu yang belum selesai di antara kita. *** "Aku enggak mau membesarkan Max dengan dendam, Jason. Sudah terlalu banyak kehilangan karena ini," ucapku pelan. "Orangtuaku kehilangan Ko Willy. Keluargamu kehilangan kamu." "And you lost me," sambung Jason datar. Aku berhenti sejenak. Suara tawa kecil lolos dari bibirku. "I never lost you. Kehilangan itu untuk benda atau seseorang pernah menjadi milikku. You were never mine." "You're once mine, Silka Handojo." "On paper, Jason. Di atas kertas." *** Keluar setiap Jumat (kalo sempet)
EAT, ME by cecilwang
cecilwang
  • WpView
    Reads 13,592,991
  • WpVote
    Votes 901,906
  • WpPart
    Parts 61
This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002). Any reproduction or other unauthorised use of the written work or artwork herein is prohibited without the express written permission of the author. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means - for example, electronic, photocopy, or recording. This is a work of fiction. Names, characters, incidents, and dialogue are products of the author's imagination and are not to be constructed as real. Any resemblance to actual events or persons, living or dead, is entirely coincidental. EAT, ME. © 2016, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ================== Novel in Bahasa Indonesia | WRITTEN BY CE.WNG.