Select All
  • Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku)
    11.5M 769K 59

    Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia b...

    Completed  
  • HOLD ME (TERBIT)
    8.8M 422K 71

    #2 Highes Rank 05092017 18+ Menyakitkan... itulah yang kurasakan saat orang orang yang ku cintai tak lagi mempercayaiku,saat kebahagiaanku terampas satu persatu _Sofia Aruna_ Aku tak mengenalnya, bahkan aku tak tahu keberadaannya tapi ia serasa begitu dekat, aku harus menemukanmu, biarkan hatiku yg menuntunku padamu _...

    Completed  
  • Dosenku Suamiku (TAMAT) [TERSEDIA DI GRAMEDIA]
    57.5M 3.4M 102

    Telah terbit di Penerbit Romancious. Cerita ini tidak di revisi, jadi masih berantakan. Kalau mau baca yang lebih bagus penulisannya bisa beli bukunya di Gramedia atau pun toko online yang menjual novel Dosenku Suamiku yang ORI. Terima kasih<3 Warning (18+) Rank #1 Takdir/6.16k stories #1 GakPeka/219 stories #1 Cuek/5...

    Completed  
  • LEIDEN
    18.6M 2M 55

    "Skala, bisa antar aku ke psikolog?" "Ngapain sih? Gue mau balapan. Lagian Lo, kan nggak gila." "Skala, ada waktu nggak? Aku mau cerita," "Cerita tentang ayah lo yang selalu mukulin lo? Gue bosen dengernya. Gue nggak mau diganggu!" "Skala, boleh pinjam uangnya? Aku dari kemarin malam belum makan. Ayah ngelarang aku ma...

    Mature
  • LEGENDA: Garis Nestapa [TERBIT]✓
    2.9M 243K 52

    TERSEDIA DI GRAMEDIA & TOKO BUKU ONLINE📍 "Aku terlalu lelah untuk terus berkelana di bawah hujan." Legenda Negeri Angkasa. Sosok laki-laki yang rasa sabarnya tidak pernah habis, dia mampu menghadapi dan beradaptasi dengan manusia-manusia di sekelilingnya yang memiliki "keistimewaan" tersendiri. Legenda, pemilik hati...

    Completed  
  • EZAQUEL [SUDAH TERBIT]
    5.4M 990K 45

    CERITA MASIH LENGKAP ✅ COMING SOON SERIES MD ENTERTAINMENT ✅ [EGRYON PART II | BISA DIBACA TERPISAH DENGAN CERITA SEBELUMNYA] ___________________________________ "Tidak pernah ada jalan keluar dari sebuah takdir, terima dan ikhlaskanlah." Ini tentang si Pangeran Es yang sudah terikat dengan seorang putri tidur sejak m...

  • Back to School (TAMAT dan SUDAH TERBIT)
    6.8M 1.1M 89

    *SUDAH TERBIT, TERSEDIA DI GRAMEDIA ATAU TOKO BUKU ONLINE* (FOLLOW SEBELUM MEMBACA. TINGGALKAN JEJAK KOMEN DAN VOTE) *Mulai 6 oktober 2020 *Selesai 17 juli 2021 Rank 1 in #youth tgl 15/11-2020 Rank 1 in #bar-bar tgl 25/11-2020 Rank 1 in #lucu tgl 19/11-2020 Rank 1 in #fantasi tgl 23/11-2020 Rank 1 in #sekolah tgl 26/1...

    Completed  
  • ANTARES 2
    659K 84.2K 9

    Antares Sebastian Aldevaro seperti angan. Sang Ketua Calderioz yang begitu tampan dan adikara dengan latar belakang keluarga, kepintaran, sahabat, juga kekasih yang perfek tanpa cela. Begitu sempurna. Zeanne Queensha Bratadikara bagai khayalan. Caporegime of Wolves yang cantik jelita dan berkuasa dengan nama belakang...