🥀
23 stories
You Think I'm Pretty by Imsazy
Imsazy
  • WpView
    Reads 896,126
  • WpVote
    Votes 84,586
  • WpPart
    Parts 52
[COMPLETED] Melupakan seseorang yang dicintai bukan persoalaan yang mudah. Setidaknya ia sedang berusaha. Pun bagaimana, Irene tidak bisa menyimpan perasaaan pada mantan pacarnya tersebut. Sebab, sekarang mantan pacarnya telah menikah dengan sahabatnya sendiri, Anindira. Di tengah usahanya itu, seseorang menghampiri hidup Irene. Aldian Nugraha Alden merupakan seorang pengusaha yang dikenal sebagai cowok anti komitmen. Sampai saat ini, belum ada yang berhasil mengubah pandangan Aldian soal in relationship hanya membuat hidupnya ribet. Ia lebih suka menjalin hubungan not string attached. Tidak ada aturan serta ikatan. Sampai akhirnya ia bertemu Irene, dan semuanya berubah. All right reserved (c) 2020
KRISAN PUTIH by slsdlnrfzrh
slsdlnrfzrh
  • WpView
    Reads 232,919
  • WpVote
    Votes 32,683
  • WpPart
    Parts 22
Krisan Putih, sebuah tim elit khusus bentukan presiden yang ditugaskan untuk operasi militer dan intelijen rahasia. Sebuah kasus lama yang merugikan negara dan belum terungkap sampai sekarang kembali dibuka, menyebabkan beberapa peristiwa yang pernah terjadi di tahun 2000-an terulang lagi, seperti; menghilangnya saksi kunci dari mega scandal ini. Setidaknya, diperlukan satu bukti awal untuk menyeret tersangka ke meja hijau. Namun melumpuhkan musuh bukan perkara yang mudah. Beragam teror dan kejadian silih berdatangan, hampir membuat tim dan presiden menyerah karena setiap informasi yang didapat selalu berhasil dihancurkan. • Indonesia Intelligence and Millitary Series • Fan Fiction (use idol for visual) • Sequel of RI 1 • BAGIAN CERITA MASIH LENGKAP
RI 1 by slsdlnrfzrh
slsdlnrfzrh
  • WpView
    Reads 747,090
  • WpVote
    Votes 76,401
  • WpPart
    Parts 28
Selain menjadi kebanggaan, punya status sebagai orang nomor satu itu adalah beban dan juga tanggung jawab. Dirgasatya Kalingga adalah tiang harapan dari negara, tepatnya dari 267 juta jiwa yang hidup di Indonesia. Dia berprinsip, dalam pemerintahannya Indonesia akan bersih dan perlahan bangkit dari kebobrokan yang selama ini menggerayanginya. Di awal-awal masa jabatannya, Dirga sudah didatangi oleh berbagai ancaman yang berasal dari para 'tikus negara'. Beragam teror, konspirasi, dan masalah perasaan datang di waktu yang bersamaan seolah tak membiarkan dirinya hidup dengan nyaman. Apapun caranya, dia tidak akan menyerah pada prinsip yang dia buat ketika resmi bersumpah menjadi kepala negara. Dia punya orang-orang yang akan membantu dan melindungi, atau kalau tidak, dia masih punya Tuhan yang akan selalu menjamin keselamatan dirinya. ----------------------------------------------------------- "Pak Dirga tuh presiden teraneh tapi juga terbaik sepanjang sejarah peradaban Indonesia. Lo gak akan pernah nemuin presiden yang hobinya jajan minuman asongan sampe mencret, gak akan pokoknya." - Asisten Ajudan, Anavia. "Kalau kamu mau terus menjadi istri saya, jangan pernah mengorbankan diri kamu untuk saya. Jadilah pengkhianat untuk negara, jangan turuti perintah orang-orang itu dan biarkan saya yang melindungi kamu." - RI 1, Dirga. ----------------------------------------------------------- Start : 4 Februari '20 End : 23 Februari '20 [BAGIAN CERITA MASIH LENGKAP]
RUANG RINDU (END) by rumamurdani_
rumamurdani_
  • WpView
    Reads 292,237
  • WpVote
    Votes 19,027
  • WpPart
    Parts 47
Senja menatap lamat-lamat pantulan dirinya sendiri di cermin. Begitu indah maha karya yang sedang dipakainya saat ini. Sebuah gaun berwarna putih tulang sudah melekat dengan pas di tubuhnya. Belahan dadanya tidak terlalu rendah, dan juga dari bagian atas dada hingga seluruh tangan full payet. Bagian bawahnya jatuh tergerai, jadi tidak terkesan besar. Sebuah kenangan masa lalu langsung terkilas balik di ingatannya. Dimana dulu, Senja kecil selalu meminta ingin menjadi seorang pengantin yang cantik seperti Mama. Dan Papa pun bilang, bahwa ketika Senja dewasa nanti, beliau akan mewujudkan semua keinginan dirinya. Beberapa menit berlalu, melihat Elin yang tak kunjung balik kedalam ruang pas, Senja lalu keluar. Dia harus segera membebaskan pelukan baju pengantin ini dari tubuhnya, sebelum logika menyuruhnya untuk jangan melepaskan. Namun baru beberapa langkah keluar, Senja terpaku. Matanya melebar kala melihat seseorang tengah berdiri dengan tampannya sambil bersedekap dada disana. Sebelah bahunya bersandar pada dinding. Jagad, tengah melihat kearah Senja dengan binar kekaguman yang tidak bisa disembunyikan. Bidadari kecil yang dilihatnya dulu telah menjelma menjadi seorang Ibu Peri cantik. Benar-benar cantik. Jagad melangkah perlahan, jantungnya semakin dibuat bertalu kala melihat sebuah senyuman manis terpantri disana. Membuat dirinya semakin ingin untuk menjadikan Senja menjadi milik seutuhnya. "Cantik." ________________________________________ Update setiap jum'at Start: 1 Desember 2020 End : -
[1] Niskala | Haechan ✔ by Sunflwreuu
Sunflwreuu
  • WpView
    Reads 11,811
  • WpVote
    Votes 1,461
  • WpPart
    Parts 50
(Selesai) "Jangan memulai cerita baru kalau kamu belum selesai dengan cerita sebelumnya." nis·ka·la a tidak berwujud; tidak berbeda; mujarad; abstrak Tw⚠️ Rate 17+ Start: 20 September 2021 End: 31 januari 2022 ©sunflwreuu
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,629,264
  • WpVote
    Votes 396,615
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
Auriga Arsa (Completed) by raemanuellaa
raemanuellaa
  • WpView
    Reads 1,102,346
  • WpVote
    Votes 197,105
  • WpPart
    Parts 47
[SUDAH BISA PRE-ORDER] Namanya Auriga Arsa. Aku tidak tahu apapun tentangnya selain bahwa ia suka kopi hitam. Aku bahkan tidak tahu wajahnya seperti apa. Pesanan kopi atas namanya selalu datang ke kafe tempatku bekerja, hari Rabu pukul 5 sore. Namun, ia tak pernah datang sendiri untuk mengambilnya. Itu sebabnya setiap kali aku berteriak, "Atas nama Auriga Arsa!" Aku tidak tahu Auriga suatu hari akan benar-benar datang dengan rentetan cerita yang tidak pernah aku tahu ada.
Alan Allana | Lee Jeno✔ by Scoopy_
Scoopy_
  • WpView
    Reads 109,671
  • WpVote
    Votes 13,849
  • WpPart
    Parts 54
[END] ❝Himpunan Mahasiswa (Selesai)✔ ----------‐------------------------------------ "Allana, hidup itu nggak bakal kaya film. Mereka selalu baik pertemuin orang-orang yang saling sayang dan akhirnya bahagia diakhir cerita. Tapi hidup beda Al. Kadang waktu kita bilang sampai jumpa lagi, tapi pada akhirnya malah nggak dikasih waktu buat ketemu lagi. Jadi lo nggak perlu mikirin kemungkinan-kemungkinan di kepala lo itu. Cukup jalani dan nikmati apa yang ada. Karena semua bakal baik-baik aja." "Alan. Gue lupa akan satu hal. Posisi seorang pemimpin itu selalu ada di jalan paling depan. Tapi apa boleh gue minta satu hal buat selalu jalan di samping lo?" -------------------------------------------------- Warning 📢⚠ -Mengandung unsur ke olengan -Mengandung unsur dag dig dug ser -Mengandung kalimat umpatan jaman sekarang -Mengandung banyak serbuk berlian -Mengandung kebengekan yang bisa terjadi kapan saja Siapkan mental. Karena cerita ini berpotensi menyebabkan mental breakdance. High Rank: 08.09.21 #1 in Allana 29.02.21 #1 in hima 25.09.21 #1 in organisasi 31.07.21 #1 in himpunan 22.05.21 #2 in Leo 29.06.21 #1 in bem 24.09.21 #3 in nct 24.09.21 #4 in kampus 08.01.22 #1in komedi 08.01.22 #2 in baper 25.01.22 #22 in doyoung 31.03.22 #9 in bella 14.04.22 #24 in leo 27.08.22 # 9 in Alan Start : 23.01.21 End : 14.12.21 ©Original story by. Scoopy_ Cover by Pinterest and Me Pict all by pinterest Keep on your library and let's get to know us!
In Our Backyard by yellow-ink
yellow-ink
  • WpView
    Reads 174,135
  • WpVote
    Votes 19,849
  • WpPart
    Parts 36
(Series #6 Moersjid - TAMAT) Arias, Parasayu, dan dunia mereka yang salah. trigger warning: perselingkuhan [Cerita belum direvisi sejak tahun 2019]
Voltar by vandesca
vandesca
  • WpView
    Reads 53,268
  • WpVote
    Votes 3,750
  • WpPart
    Parts 57
[Sequel of Amare] Biasanya di cerita romance novel, tokoh utama yang menjadi pihak tersakiti saat pasangannya masih bertaut dengan masa lalunya. Sayangnya di kisah hidupnya, Kaelyn tidak berada di posisi si tokoh utama yang tersakiti, melainkan sang masa lalu yang ingin merebut kembali cintanya. Cover source: pinterest #1 janji (3 januari 2022) ©️2021 vandesca