AinunnAinunn1
- Reads 145,671
- Votes 6,926
- Parts 51
Uliya Zain ialah gadis remaja yang cantik namun cerewet, itu yang orang-orang terdekatnya ketahui tentang dirinya. Awal pertemuannya dengan seorang dokter muda di sebuah rumah sakit.
Setiap harinya Uliya mulai terbiasa dengan kedatangan dokter itu ke ruangannya. Mengingat selalu perhatian-perhatian kecil yang diberikan dokter itu, sepertinya membuat hadirnya sebuah rasa terhadap dokter itu. Namun, hati Uliya selalu bertanya, apakah dokter itu mempunyai rasa yang sama?
Terima kasih
Ucap syukurku pada Sang Ilahi
Kini telah kusadari jika kau tak akan kembali
Kucoba ikhlas dan menguatkan diri
Pergilah, sekarang tak ada lagi kata "kendati"
Pulanglah, pada hati yang seharusnya kau singgahi
Damailah, pada hati yang telah kau buat untuk menanti
Selamat, kita saling terbebas dari rasa yang tidak diketahui
-Uliya Zain-