yumnadia's Reading List
25 stories
Love Someone [ COMPLETED ] by kittencaine
kittencaine
  • WpView
    Reads 37,917
  • WpVote
    Votes 4,900
  • WpPart
    Parts 8
"I think i fell in love." "Who do you love?" "Someone." Nanon Korapat Kirdpan, jomblo dari lahir yang entah ia harus merasa senang atau sedih ketika cinta pertamanya berlabuh pada seorang pria yang pernah memarahinya di satu kedai kopi, Chimon Wachirawit.
NaMon! Our Love Story! by LXieawo
LXieawo
  • WpView
    Reads 2,257
  • WpVote
    Votes 268
  • WpPart
    Parts 5
Pemuda itu berlatar belakang engga jelas, dan aku malah membiarkannya tinggal dibawah atas yang sama - Nanon K Heran juga sih, kenapa orang itu terlalu baik sampai mengundang orang asing ke rumah. Dibanding latar belakangku, dia bahkan lebih engga jelas - Chimon W Baca aja sape tau suka
My Dear Chimon by hyukvieraika
hyukvieraika
  • WpView
    Reads 72,114
  • WpVote
    Votes 7,385
  • WpPart
    Parts 54
Cerita ini berawal dari Nanon yang bertemu dengan Chimon di bandara. Chimon yang sedang liburan selama 2 minggu ikut Tay teman kakaknya pulang ke Thailand. Tay Tawan adalah kakak Nanon yang sedang melakukan pertukaran pelajar ke Inggris, secara mendadak pulang ke Thailand karena sedang ada urusan riset dengan dosen dari universitasnya di Thailand. Chimon sendiri adalah adik dari Gun pacar sahabat Tay yaitu Off yang juga ikut pertukaran pelajar ke Inggris seperti Tay. Karena Tay sangat akrab dengan Gun serta keluarga Gun, sehingga Chimon tidak sungkan untuk ikut Tay pulang ke Thailand. Disinilah cerita Namon akan bermula, dari pertemuan di bandara, kenalan untuk pertama kalinya, keposesifan yang tidak disadari Nanon pada Chimon, serta pribadi manja Chimon yang membuat emosi Nanon naik turun. Dah ya langsung baca saja hehehe
Praktis〘namon〙 by zxeusxx
zxeusxx
  • WpView
    Reads 8,735
  • WpVote
    Votes 951
  • WpPart
    Parts 5
Chimon, cowok dengan pemikiran realistisnya ga sadar buat pemain basket jatuh hati padanya. ㅡNanonChimon. ㅡAU ㅡMaap ya coverny polos. ㅡStarted 030520 ㅡSlowupdate
BEST (boy) FRIENDS by namon15
namon15
  • WpView
    Reads 3,585
  • WpVote
    Votes 451
  • WpPart
    Parts 5
Kalau ditanya siapa Nanon bagi Chimon? Maka Chimon akan dengan tegas mengatakan SEGALANYA. Namun, Jika Nanon ditanya siapa Chimon baginya? Nanon akan berteriak ke seluruh dunia bahwa Chimon adalah dunianya. Tapi saat ditanya apa status mereka berdua? Keduanya akan dengan kompak menjawab BEST FRIENDS. bxb nanonXchimon nggak suka skip aja
Namon Family [Slow Update] by kkyoune
kkyoune
  • WpView
    Reads 43,443
  • WpVote
    Votes 3,062
  • WpPart
    Parts 47
Kisah keseharian keluarga namon yang penuh dengan keharmonisan.. ‼️(Bahasa non baku)‼️ ⚠️Terdapat adegan kata kasar,seksual,dan berbagai konflik lainnya🔞‼️ Jangan lupa vote dan follow sebelum baca~ Happy reading!!
•Best Part• [NaMon] by dimpie_
dimpie_
  • WpView
    Reads 73,293
  • WpVote
    Votes 9,160
  • WpPart
    Parts 59
⛔WARNING⛔ *bxb (homophobic minggat) *alurnya per-episode beda kecuali ada pernyataan klo itu jd 2/3 part *NaMon one and only *ship lain figuran doang *update sakumaha urang *latar tempatnya ngubah mulu tp 70% bandung, dan akan ada bbrp bahasa sunda. Start : 6 Agustus 2020 End? : klo udh ga ngebadutin namon
FRDZONE | Namon by cukuladami
cukuladami
  • WpView
    Reads 115,429
  • WpVote
    Votes 13,098
  • WpPart
    Parts 16
SOCIAL MEDIA AU - HIATUS Setelah menjalin hubungan dengan dua puluh satu wanita yang berbeda, Nanon mulai tertarik untuk mempertanyakan sebuah hal; "Suka sama cowok tuh gimana rasanya, sih?" Sayang, ketertarikannya salah sasaran. Ia malah terjebak dalam- "Kenapa lo nanya gitu? Udah bosen liat tete?" Apa namanya, ya? Friendzone? Dengan seseorang yang sejak awal berada dalam orbitnya. Chimon. Teman satu universitas, satu fakultas beda jurusan, satu tongkrongan, satu band dengannya. . Terinspirasi dari TAYNEW SOSMED AU punyanya hinandsun the senpie dan kegalauan gue akhir-akhir ini, taudah galauin apaan. WARNING: CRACK ABIS.