Select All
  • HEAVEN
    32.2M 2.6M 71

    Heaven Higher Favian. Namanya berartikan surga, tampangnya juga sangat surgawi. Tapi sial, kelakuannya tak mencerminkan sebagai penghuni surga. Cowok itu terkenal berandal, pemaksa dan tidak bisa dikalahkan. Disisi lagi dia sangat cerdas dan berwibawa. Dua kepribadian yang SUMPAH sangat bertolak belakang. Lalu bagi...

    Completed  
  • Twelve Missions of Z's Generation
    408K 91.6K 40

    Setelah penelitian Profesor Albert Mattew (salah satu profesor ternama) muncul di permukaan publik dan terdengar hingga ke pemerintah kota Gregarious. Bryan Alkessio, sang Walikota mengumumkan secara resmi akan melakukan program pendampingan khusus anak Generasi Z yang lahir pada tanggal 13 dikarenakan dianggap sebaga...

  • ALTOP
    9.3M 686K 62

    Altopan Lioner, panggil saja dia Altop. Cowok yang terkenal sebagai ketua geng itu, harus menjalani sebuah hubungan percintaan dengan Glova Lovata, gadis dengan gangguan psikologis yang dideritanya. Glova memang sudah menyukai Altop sejak pertama kali mereka bertemu. Tapi Altop justru membenci Glova, karena kehadiran...

    Completed  
  • Kilas
    12.5K 1.4K 7

    [ SPIN OFF DARI CERITA AWAN ] °°°° "Sejauh apapun kita melangkah, kalau kita punya perbedaan, untuk apa dilanjutkan?" Atlas Dirgantara yang di kenal sebagai wakil ketua OSIS sekaligus wakil ketua geng motor. Sebanyak apapun masalahnya, ia selalu tutupi dengan rapat. Di kehidupannya ia tidak pernah berpikir akan bertem...

  • INEFFABLE BUMI ( Hiatus)
    127K 25.3K 6

    El-Ragas Bumi Dirgantara, laki-laki gagah dengan aura yang sangat menyeramkan. Mata biru safirnya bisa membius siapapun yang menatapnya. Kehadirannya seperti magis, siapapun yang dekat dengannya mampu menuruti perintahnya. Banyak kelebihan Bumi di luar nalar manusia yang bisa membuat semuanya bergidik takut. Bahkan ta...

  • A&🎵
    960 88 7

    Musik adalah hal yang mungkin semua orang sukai, sama sepertiku. Aku menyukai musik dengan alunan yang terdengar indah di pendengaranku. Lagu-lagu dengan suara ciri khas nya membuatku seakan masuk ke dalam dunia lain yang entah kenapa membuatku merasa tenang. Ada kala nya kita harus tau arti maksud dari isi kandungan...

  • Sweet Roomate Benefits
    532K 30.8K 42

    Dilarang plagiat, hak cipta dilindungi undang-undang. "Lo jadi manager gue aja, gimana?" tanya Zeta pada lelaki yang memangku dirinya sejak tadi, harusnya itu jadi tawaran bagus setelah malam panas yang mereka lewati. Sayangnya, ultimatum Marcilo, lelaki berjawline tegas favorit Zeta tidak selaras dengan pikiran logis...

    Mature